
Bola.net - PSIS Semarang akan memiliki wadah khusus untuk membina talenta muda. Program tersebut bernama PSIS Development yang akan segera diluncurkan dalam waktu dekat.
Hal itu diungkapkan oleh CEO PSIS, Yoyok Sukawi setelah mendengarkan pemaparan dari Direktur Akademi PSIS, Muhammad Ridwan, Rabu (3/2/2021).
Menurut Yoyok, program PSIS Development berbeda dengan Elite Pro Academy. Pihaknya akan memberi keleluasan kepada Direktur Akademi PSIS untuk mengelolanya.
"Nanti setelah ini akan kami launching," kata Yoyok Sukawi dalam keterangan yang diterima Bola.net.
"Sistemnya gimana? Tunggu saja dan buat adik-adik yang masih berstatus sebagai pelajar monggo disiapkan sejak sekarang," sambungnya.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Dukungan Penuh
Sementara itu, Mohammad Ridwan dalam pemaparannya kepada manajemen dan komisaris menjelaskan program latihan dan filosofi permainan yang akan dikembangkan. Dia senang mendapat sambutan baik.
"Sambutan manajemen juga baik dan mendukung penuh. Ini modal untuk melangkah," Ridwan menjelaskan.
"Semoga semuanya lancar dan PSIS Development segera diluncurkan ke publik," tegas legenda PSIS Semarang tersebut.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSIS Semarang Segera Punya Wadah Pembinaan Talenta Muda
Bola Indonesia 3 Februari 2021, 21:18
-
PSIS Kabulkan Permohonan Lalenok United untuk Pinjam Abanda Rahman
Bola Indonesia 29 Januari 2021, 14:33
-
Bek PSIS Diminati Klub Timor Leste, Ada Peluang Tampil di AFC Cup
Bola Indonesia 27 Januari 2021, 20:30
-
Kontraknya Bersama PSIS Berakhir, Ini Harapan Fandi Eko Utomo
Bola Indonesia 25 Januari 2021, 22:27
-
Harapan Panser Biru Setelah PSIS Diizinkan Bermarkas di Stadion Jatidiri
Bola Indonesia 23 Januari 2021, 22:35
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR