"Pemain tidak boleh lengah, harus dapat mengantisipasi pergerakan Bambang Pamungkas," kata pelatih PSPS, Mundari Karya mengingatkan pemainnya.
Untuk mengantisipasi pergerakan dari Bepe, Mundari telah menginstruksikan khusus kepada dua pemain belakang, yakni Dedy Gusmawan dan Amrizal untuk menjaga pergerakan pencetak gol terbanyak Tim Nasional Indonesia tersebut.
Meski mengalami dua kekalahan pada laga sebelumnya yakni saat melawan Mitra Kukar dan Persisam Samarinda. Mundari Karya berharap anak asuhnya segera melupakan kekalahan tersebut dan fokus pada laga melawan Macan Kemayoran. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSPS Waspadai Bambang Pamungkas
Bola Indonesia 18 Juni 2012, 21:00
-
APPI Siap Jadi Penengah PSSI-KPSI
Bola Indonesia 11 Juni 2012, 10:05
-
APPI Sebut Masih Banyak Klub Belum Gaji Pemain
Bola Indonesia 8 Juni 2012, 10:45
-
Bambang Pamungkas Terpilih Jadi Pembawa Obor Olimpiade
Olahraga Lain-Lain 31 Mei 2012, 18:30
LATEST UPDATE
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR