
Sebagaimana diberitakan sebelumnya, Joint Committee (JC) merupakan bentukan AFC untuk mengatasi dualisme yang terjadi di Indonesia yang terdiri atas empat perwakilan PSSI pimpinan La Nyalla Mahmud Mattalitti, ditambah empat orang PSSI Djohar Arifin.
"Sesuai hasil rapat Komite Eksekutif pengurus, kami sudah menunjuk empat orang, yakni Djamal Aziz, Joko Driyono, Hinca Panjaitan dan Togar Manahan Nero," ujar La Nyalla.
Ditambahkan La Nyalla, keempat orang tersebut ditunjuk sesuai dengan kapasitasnya dan merupakan unsur-unsur dari kepengurusan PSSI yang pernah disusunnya.
Menurutnya, Djamal Aziz nantinya akan menjadi wakil ketua tim JC sesuai dengan kerangka yang diberikan oleh tim Task Force AFC.
Sedangkan Joko Driyono, Hinca dan Togar akan mengisi posisi sebagai anggota.
"Kami melaksanakan apa yang diperintahkan oleh tim Task Force AFC, yakni menyerahkan nama empat orang yang akan masuk dalam Joint Committee," ujarnya.
Sementara itu, dari pihak PSSI pimpinan Djohar Arifin sejauh ini belum menentukan empat perwakilannya.
"Kalau yang dari Pak Djohar kami belum tahu," tandasnya. (ant/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Ancol Telah Tunjuk Empat Nama Untuk Joint Committee
Bola Indonesia 12 Juni 2012, 15:15 -
Menpora Tegaskan Bahwa AFC Akui PSSI-KPSI
Bola Indonesia 12 Juni 2012, 13:10 -
Ketua KONI Minta Semua Pihak Taati Isi MoU
Bola Indonesia 12 Juni 2012, 11:35 -
Tak Hadiri Pertemuan KONI, La Nyalla Sesalkan Sikap Djohar
Bola Indonesia 12 Juni 2012, 10:25 -
La Nyalla Sudah Miliki Gambaran Komite Gabungan
Bola Indonesia 11 Juni 2012, 22:35
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR