"Puji Tuhan kami bisa kembali mendapatkan tiga angka. Motivasi anak-anak untuk berada di atas klasemen juga buat saya bangga," tegas Tony Ho dalam jumpa persnya usai laga.
Meski menang, Tony kembali akan melakukan evaluasi. Terutama melihat permainan timnya di babak kedua. "Awal babak pertama kita kesulitan. Tamu kalau datang kemari lebih cenderung bertahan. Babak kedua kita menguasai jalannya pertandingan, banyak peluang, tapi selalu terburu-buru," katanya.
Sementara terkait gol pertama yang tercipta melalui titik putih, pelatih asal Makassar ini tak mau banyak komentar. Meskipun penalti ini sempat dipertanyakan manajer Persid, Sunardi.
"Saya tak mau bilang itu penalti apa bukan. Tapi saya lebih suka gol kedua, karena gol seperti itu yang saya kehendaki. Sesuai dengan apa yang kami lakukan saat latihan," tandasnya. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Puncak Klasemen Jadi Motivasi Persebaya DU
Bola Indonesia 15 Februari 2013, 20:00
-
Persid Pertanyakan 'Kebiasaan' Kena Penalti
Bola Indonesia 15 Februari 2013, 19:43
-
Hat-Trick Kemenangan, Persebaya DU Kudeta Deltras
Bola Indonesia 15 Februari 2013, 17:34
-
Tempa Kondisi Pemain, PSIS Semarang Gunakan Sport Science
Bola Indonesia 12 Februari 2013, 11:33
-
Kenaikan Gaji Tony Ho Tergantung Dua Laga Home
Bola Indonesia 8 Februari 2013, 13:45
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR