
Bola.net - - Persebaya Surabaya belum mau berpuas diri atas capaian yang diraih dari dua pekan awal Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak. Klub berjuluk Green Force ini menganggap perjalanannya di kompetisi masih panjang karena pertandingan yang lebih banyak menanti mereka.
Persebaya memang menjadi satu-satunya tim promosi yang mampu bersaing ketat di kasta tertinggi sepak bola Indonesia. Hingga pekan kedua, klub kebanggaan Kota Pahlawan ini mengoleksi total empat poin dan berada di posisi keenam klasemen sementara.
"Masih ada 32 pertandingan lagi, Jadi kita tidak mau lengah di setiap pertandingan apa pun. Jadi kita pengennya fokus sejak awal," ungkap Manajer Tim, Chairul Basalamah kepada
Untuk itu, manajemen langsung mengambil langkah untuk menjaga konsistensi Rendi Irwan dan kolega. Salah satunya dengan mengumpulkan para pemain setelah pertandingan pekan kedua untuk mendengarkan apa yang dirasakan sejauh ini.
"Karena nggak bisa kita juga menuntut pemain untuk memberikan yang terbaik tapi kita nggak tahu apa yang terjadi sama mereka. Kemarin tim psikolog dan saya juga bertanya, kita mencari apa yang sedang mereka hadapi," sambungnya.
Nyatanya memang banyak pemain yang menyampaikan bahwa kompetisi Liga 1 memang lebih ketat dan membutuhkan kerja ekstra untuk tetap bisa bersaing. Karena levelnya pun lebih tinggi dibanding Liga 2.
"Tapi so far anak-anak sampai di hari ini menganggapnya semua positif, mereka pengen bener-bener menaikkan performa mereka," tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Punya Catatan Apik di Awal Musim, Persebaya Ogah Berpuas Diri
Bola Indonesia 6 April 2018, 12:40 -
Gelandang Persebaya Jalani Pemeriksaan MRI
Bola Indonesia 6 April 2018, 00:22 -
Persebaya Siapkan Penghormatan Khusus Untuk Eri Irianto
Bola Indonesia 5 April 2018, 20:36 -
Jamu Barito Putera, Persebaya Mulai Mawas Diri
Bola Indonesia 5 April 2018, 18:20 -
Tak Ada Sambutan Istimewa untuk Jacksen Tiago di Surabaya
Bola Indonesia 5 April 2018, 03:53
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR