"Dua putra daerah Sumsel yakni Feri dan Jeki menjadi target manajemen untuk diboyong pulang ke Sriwijaya FC," kata Manajer Sriwijaya FC, Robert Heri seperti dilansir Antara.
Ia mengemukakan, kedua pemain itu menjadi target manajemen karena masih berusia muda sehingga berpotensi menjadi pemain handal pada masa mendatang.
"Komunikasi sudah dilakukan untuk negosiasi harga, dalam waktu dekat akan didapatkan kepastiannya," ujarnya.
Sebelumnya, manajemen klub PT Sriwijaya Optimis Mandiri telah memunculkan nama-nama pemain yang dibidik, di antaranya penggawa Timnas U-23 yakni Andritany, Andri Ibo, Alfin Tuassalamony, dan Syamsir Alam.
"Sementara ini Sriwijaya FC sudah mengamankan 15 orang pemain untuk skuat musim depan, sedangkan target sendiri akan diperkuat 28 hingga 30 pemain," kata Kepala Dinas Pertambangan dan Energi Provinsi Sumatera Selatan ini. (ant/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terancam Ditendang, Tony Ho Pasrah
Bola Indonesia 16 Oktober 2013, 20:55
-
RD Datang, Tony Ho Terancam Terbuang
Bola Indonesia 16 Oktober 2013, 20:34
-
Putra Daerah Jadi Target Sriwijaya
Bola Indonesia 16 Oktober 2013, 15:15
-
Persebaya ke ISL, GBT Diyakini Penuh Penonton
Bola Indonesia 16 Oktober 2013, 10:42
-
Pekan Depan, RD Dikabarkan Teken Kontrak dengan Persebaya
Bola Indonesia 16 Oktober 2013, 09:40
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR