
Bola.net - Milomir Seslija angkat bicara soal keunggulan waktu recovery timnya dibandingkan PSIS Semarang, yang akan menjadi lawan mereka pada lanjutan Shopee Liga 1 musim 2019. Pelatih Arema FC tersebut mengaku diuntungkan dengan masa istirahat dan persiapan yang lebih lama ketimbang lawan mereka.
"Memang, pada pertandingan ini kami punya sedikit keuntungan," ucap Milo, sapaan karib Milomir Seslija.
"Masa recovery kami lebih baik ketimbang PSIS Semarang. Namun, kami tak tahu bagaimana kekuatan mereka pada laga ini," sambungnya.
Namun, Milo menyebut, keunggulan waktu recovery tersebut bisa jadi tak berarti apa pun bagi timnya. Menurut pelatih asal Bosnia tersebut menegaskan bahwa anak asuhnya harus bisa memanfaatkan keunggulan tersebut untuk bermain lebih baik di lapangan.
"Kami harus bisa manfaatkan keunggulan ini. Jika tidak, maka keunggulan waktu recovery ini akan percuma saja," tuturnya.
Arema akan menghadapi PSIS Semarang pada pekan ke-31 Shopee Liga 1 musim 2019. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Pertandingan ini bakal digelar di Stadion dr. H. Moch Soebroto Magelang, Minggu (08/12) mendatang.
Saat ini, Arema berada di posisi enam klasemen sementara. Klub berlogo singa mengepal ini mengoleksi 43 angka dari 30 pertandingan.
Sementara itu, PSIS Semarang, saat ini, berada di posisi 14 klasemen. Laskar Mahesa Jenar, julukan PSIS, mengumpulkan 37 poin dari 30 laga.
Simak artikel selengkapnya di bawah ini.
Harus Bangkit
Lebih lanjut, Milo meminta anak asuhya untuk mengakhiri tren tanpa kemenangan mereka, yang sudah berlangsung dalam empat laga terakhir. Pelatih berusia 55 tahun ini meminta anak asuhnya bangkit dan tampil lebih baik lagi dalam laga kontra PSIS.
"Kami harus bangkit pada pertandingan ini. Kami harus tunjukkan energi dan agresivitas pada pertandingan lawan PSIS," kata Milo.
"Kami pun harus berusaha keras untuk menang dalam pertandingan ini dan kembali ke jalur yang benar," tandasnya.
(Bola.net/Dendy Gandakusumah)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Pastikan Tak Bakal Bertahan Kala Menghadapi PSIS Semarang
Bola Indonesia 6 Desember 2019, 22:41
-
Recovery Lebih Lama, Arema Diuntungkan Jelang Menantang PSIS Semarang
Bola Indonesia 6 Desember 2019, 21:24
-
Menghadapi PSIS Semarang, Arema Kembali ke Jati Diri
Bola Indonesia 6 Desember 2019, 04:47
-
Menantang PSIS Semarang, Arema Ogah Sekadar Main Aman
Bola Indonesia 6 Desember 2019, 04:14
-
Ini Alasan Arema Bawa Arthur ke Kandang PSIS Semarang
Bola Indonesia 5 Desember 2019, 23:36
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


















KOMENTAR