
Persib hanya mengandalkan Aliyudin dan akhirnya digantikan Airlangga Sucipto saja sebagai striker tunggal di depan. Striker asing Maung Bandung, Moses Sakyi. dan striker yang baru saja direkrut Mohd. Noh Alam Shah tidak bisa diturunkan karena cedera dan kendala teknis. Praktis mereka minim peluang.
Meski begitu Robby Darwis menegaskan bahwa anak asuhnya tetaplah memiliki banyak peluang. "Kedua tim main bagus. Kami juga mencetak banyak peluang," ujarnya mewakili pelatih Drago Mamic dalam konferensi pers usai pertandingan.
"Bedanya dua peluang Gresik menghasilkan gol punya kami tidak. Ini hanya faktor luck saja," tambah mantan pemain timnas era 80-an.
Selain kalah, Persib juga harus kehilangan Hariono di laga ini. Gelandang enerjik itu harus dilarikan ke rumah sakit karena cedera bahu. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Ketika Ketajaman Lautaro Martinez Sama Sekali Tak Terlihat
Liga Italia 12 Januari 2026, 22:12
-
Inter di Puncak Klasemen, Tapi Tumpul Saat Big Match: Alarm Scudetto Mulai Berbunyi?
Liga Italia 12 Januari 2026, 22:06
-
Bek Inter Milan Tampil di Bawah Standar pada Laga Krusial
Liga Italia 12 Januari 2026, 22:03
-
AC Milan dan Pentingnya Fleksibilitas Taktik
Liga Italia 12 Januari 2026, 21:56
-
2 Fondasi Utama AC Milan Mulai Goyah
Liga Italia 12 Januari 2026, 21:44
-
Pep Guardiola Tak Bisa Tidur Jelang Duel Panas Newcastle vs Man City di Carabao Cup
Liga Inggris 12 Januari 2026, 21:13
-
Trofi Juara yang Terasa Indah buat Barcelona
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 20:49
-
Raphinha, Pembeda di Panggung Besar
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 20:41
LATEST EDITORIAL
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55














KOMENTAR