“Kita tidak bisa melihat kekalahan di awal ini menjadi barometer atau patokan seperti apa kita nantinya. Namun, ini bisa menjadi bagian dari introspeksi diri dan pemicu kita untuk bisa bekerja lebih keras lagi,” ujar Rully.
“Hasil maksimal tidak hanya bisa didapat secara begitu saja. Butuh kerja keras dan keinginan kita sendiri untuk mau berhasil,” jelasnya.
Rully masih percaya pada pelatih Petar Segrt. Rully juga yakin Petar beserta asistennya Imran Amirullah dan pelatih penjaga gawang Andi Ansar Abdullah telah melakukan introspeksi serta mengevaluasi untuk memperbaiki kekurangan yang ada.
Keponakan mantan Presiden BJ Habibie itu menegaskan bahwa kekalahan tersebut bukan akhir tapi sebuah awal yang memicu untuk bekerja lebih keras lagi. Manajemen juga terpicu untuk bekerja maksimal dan saling membantu satu dengan yang lain demi kesuksesan PSM.
“Ayo kita dukung PSM pada pertandingan-pertandingan selanjutnya. Mulai dengan pertandingan home pertama pada 27 Maret. Ajak semua teman dan keluarga untuk nonton dan mendukung dukung tim PSM Makassar. Kita tunjukkan bahwa kita adalah tuan rumah yang baik, sopan dan sportif,” tutup Rully. (nda/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rully Menilai Kekalahan Jadi Pemicu Kebangkitan
Bola Indonesia 12 Maret 2013, 20:24
-
Rully: Pemain PSM Sudah Main Maksimal
Bola Indonesia 12 Maret 2013, 18:40
-
Bola Indonesia 17 Februari 2013, 11:17

-
PSM Sewa Wisma Untuk Mes Pemain
Bola Indonesia 31 Januari 2013, 15:16
-
PSM Layangkan Surat Protes Jadwal IPL 2013
Bola Indonesia 26 Januari 2013, 20:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persija Jakarta vs Persik Kediri 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 23:00
-
Arsenal Kena Pukulan Berat, Gabriel Magalhaes Absen Sebulan
Liga Inggris 19 November 2025, 21:34
-
Di Balik Kritik, Xabi Alonso Mendapat Dukungan Kredibel dari Legenda Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 21:13
-
Vinicius Junior dan Peringatan Toni Kroos: Perilaku yang Bisa Merugikan Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 20:21
-
Juventus dan Kesenjangan Kualitas Skuad: Jalan Panjang untuk Kembali ke Puncak
Liga Italia 19 November 2025, 20:03
-
Prediksi Persijap Jepara vs Semen Padang 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 19:30
-
Kebangkitan Bintang Polandia: Mengapa Zielinski Jadi Pilihan Terbaik untuk Derby Milan
Liga Italia 19 November 2025, 19:23
-
BRI Super League: Persiapan Maksimal Persebaya untuk Derby Jatim Kontra Arema
Bola Indonesia 19 November 2025, 18:31
-
BRI Super League: Derby Jatim, 3 Pilar Arema FC Absen Lawan Persebaya Surabaya di GBT
Bola Indonesia 19 November 2025, 18:23
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37


























KOMENTAR