Sampai saat ini, manajemen PSM sudah menunggak gaji pemain selama 3,5 bulan. Hal ini pula yang membuat pemain mogok latihan sudah dua pekan ini.
"Masalah gaji, saya mohon maaf. Tapi, harap dimaklumi juga karena PSM tidak ada pemasukan sama sekali, sudah tidak ada juga bantuan dari pemerintah," kata Sadikin saat bertemu suporter di Menra Bosowa, Makassar, Rabu (16/7/2014).
"Saya tidak mungkin telantarkan pemain. Tidak mungkin saya tidak perhatikan pemain. Janji saya, sebelum lebaran, gaji pemain cari, untuk dua bulan dulu," ujarnya.
Musim ini, PSM memang tidak mendapatkan banyak pemasukan. Sedangkan pengeluaran tim sangat tinggi akibat harus bermain di Surabaya.
PSM hanya ditopang sponsor dari Semen Bosowa, yang oleh Sadikin disebut sudah memberikan lebih banyak dari nilai kontrak. Sadikin mengakui ada pemasukan dari penyelenggara, sekitar Rp 500 juta.
"Itu tidak cukup menutupi operasional tim. Sedangkan gaji pemain saja, setiap bulan hampir 1 miliar rupiah. Tayangan live televisi juga kita tidak dapat jatah, akibatnya tidak ada sponsor. Di Surabaya juga tidak ada penonton, dari mana dapat pemasukan?" ungkap Sadikin.
Sadikin sampaikan kondisi PSM tersebut karena selama ini dianggap tidak memperhatikan tim. Suporter mendesak agar Sadikin turun tangan menyelesaikan gaji pemain, sehingga aksi mogok latihan bisa segera dihentikan. Karena PSM sekarang dalam ancaman degradasi. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Putra Samarindra Cari Lawan Berkualitas
Bola Indonesia 16 Juli 2014, 23:03
-
Sriwijaya FC Pilih Tim Lokal Untuk Beruji Coba
Bola Indonesia 16 Juli 2014, 22:38
-
Gaji Pemain PSM Yang Dicoret Juga Bakal Dibayar
Bola Indonesia 16 Juli 2014, 19:13
-
Sadikin: Saya Tidak Mungkin Terlantarkan Pemain PSM
Bola Indonesia 16 Juli 2014, 19:09
-
Persebaya Kalahkan Persebo di Uji Coba
Bola Indonesia 16 Juli 2014, 17:12
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR