Salah satu pemain yang senang bermain futsal adalah bek kiri Satrio Syam. Bahkan, pemain asal Kota Palopo itu memiliki klub futsal bernama Putra Banca FC. "Setelah kompetisi lokal kosong, saya fokus bersama klub futsal ini. Klub ini sudah terbentuk tahun 2011 lalu dan saya hanya memperkuatnya saat libur kompetisi seperti ini," ujar Satrio.
Menurutnya, sejak masih berkostum Persebaya Surabaya, dirinya sudah mulai ikut main futsal. "Bersama Putra Banca FC, saya sudah sering ikut turnamen futsal di Makassar," tambahnya.
Selain Satrio, klub Putra Banca juga diperkuat rekannya di PSM, Suwandi Sofyan. Bersama Satrio dan Suwandi biasanya latihan sekali dalam sepekan yaitu setiap hari Selasa sore.
"Bermain futsal kan hampir mirip dengan sepakbola. Jadi ini juga untuk mengasah kemampuan. Selain itu, untuk menjaga kebugaran selama belum ada latihan dan kompetisi," kata Suwandi.
Satrio dan Suwandi juga kerap mengajak striker asing asal Montenegro, Ilija Spasojevic untuk bergabung dan latihan bersama.
Spaso yang sedang berlibur mengakui jika Satrio memang sering mengajaknya bermain futsal. Ia senang bergabung dengan klub Putra Banca FC sekaligus menambah teman.
"Sangat bagus main futsal dalam meningkatkan skill dan menjaga stamina tubuh di saat kompetisi sedang libur," ujarnya. (nda/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Satrio Syam Bentuk Klub Futsal
Bola Indonesia 6 September 2012, 09:35
-
Gaji Belum Masuk, Pemain PSM Merasa Dibohongi
Bola Indonesia 18 Juli 2012, 21:20
-
4 Pemain PSM Dipanggil Untuk Laga Fabregas and Friends
Bola Indonesia 4 Juli 2012, 18:30
-
Selebrasi Rahmat Untuk Mendiang Tante Satrio Syam
Bola Indonesia 24 Juni 2012, 15:06
-
Satrio Syam Menyesal, Blundernya Berbuah Gol Pertama Filipina
Tim Nasional 7 Juni 2012, 20:24
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR