
Meski demikian, tim Mutiara Hitam sempat tampil apik, terutama di babak pertama di mana mereka sempat unggul 2-1. Pelatih Al-Qadsia, Antonio Puche Vicente pun mengaku timnya sempat kewalahan menghadapi serangan Boaz Solossa cs.
"Kami memiliki awal yang tidak sempurna di lini pertahanan pada 30 menit pertama. Lawan kami memainkan sepakbola modern dan mereka punya pemain yang sangat cepat," ujar Puche tersebut seperti dilansir laman resmi AFC.
Puche pun dengan cerdik mampu mencari letak kesalahan anak asuhnya dan memberikan strategi baru di babak kedua di mana mereka akhirnya berhasil mencetak tiga gol sekaligus mengakhiri laga dengan kemenangan 4-2.
"Kami harus melakukan beberapa perubahan di babak kedua di antaranya memperkuat pertahanan. Hasilnya, kami berhasil mengembalikan keadaan dengan sangat baik," jelas Puche.
"Pemain kami bertekad untuk mengubah kinerjanya di babak kedua. Kekuatan serta mental mereka membantu tim ini memenangkan pertandingan," imbuhnya.
Persipura sendiri masih memiliki kesempatan lolos ke final andai mereka menang dengan selisih dua gol atau lebih dalam partai leg kedua di Stadion Mandala, 30 September mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sempat Kewalahan, Pelatih Al-Qadsia Puji Kecepatan Persipura
Bola Indonesia 17 September 2014, 14:33
-
'Al-Qadsia Diuntungkan Faktor Cuaca'
Bola Indonesia 17 September 2014, 09:22
-
Jacksen Tiago Sebut Persipura Masih Berpeluang ke Final
Bola Indonesia 17 September 2014, 09:17
-
Review: Persipura Gagal Petik Modal Besar
Bola Dunia Lainnya 17 September 2014, 01:24
-
Tak Kunjung Pulih, Bio Paulin Kemungkinan Absen vs Al-Qadsia
Bola Indonesia 16 September 2014, 13:44
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR