Dihubungi Bola.net semalam, Soler menegaskan tidak akan mengikuti sesi latihan pagi ini. Sebab, gaji yang katanya dibayarkan manajemen kemarin belum masuk rekeningnya.
"Tidak, tidak ada uang masuk di rekeningku. Jadi aku tidak akan latihan besok pagi," beber Soler, Jumat malam (03/5).
Terkait kabar ia ingin hengkang, Soler membantahnya. Menurutnya, ia hanya ingin pulang ke Argentina karena mertuanya sedang sakit. "Mama istriku sedang sakit. Aku juga rindu anak-anakku," jelasnya.
Terpisah, pelatih Ibnu Grahan membenarkan keinginan Soler tersebut. Namun, ia membantah kalau Soler mengutarakan keinginannya untuk hengkang. "Dia sudah bilang. Katanya saudaranya ada yang kena kanker," timpalnya. [initial]
Tak Muncul di Sesi Latihan, Soler Hengkang? (fjr/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Persebaya Pertanyakan Kejelasan Kontrak Permanen
Bola Indonesia 4 Mei 2013, 12:34
-
Soler Cuma Mogok, Bukan Hengkang
Bola Indonesia 4 Mei 2013, 01:41
-
Semen Padang Target Curi Poin Penuh
Bola Indonesia 3 Mei 2013, 20:54
-
Tak Muncul di Sesi Latihan, Soler Hengkang?
Bola Indonesia 3 Mei 2013, 19:53
-
Sisa Gaji Pemain PSM Untuk Maret Akhirnya Dibayar
Bola Indonesia 3 Mei 2013, 18:22
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR