
Sebelumnya, manajemen memang sudah menjanjikan akan membayar gaji pemain sebelum laga menghadapi Semen Padang. Kini, pemain sudah bisa fokus pada pertandingan tersebut.
“Manajemen sudah memenuhi janjinya untuk melunasi sisa gaji pemain untuk bulan Maret. Semoga, pemain bisa termotivasi untuk laga nanti dan meraih kemenangan atas Semen Padang,” ujar Media Officer PSM, Andi Widya Syadzwina.
Kiper anyar PSM, I Ngurah Komang Arya Perdana mengaku senang akhirnya sisa gajinya dibayarkan. Pasalnya, mereka sudah lama menantikan gaji tersebut demi memenuhi kebutuhannya sehari-hari.
“Kami bersyukur akhirnya gaji bisa dibayarkan. Kami bisa bernafas lega dan mulai fokus pada laga melawan Semen Padang,” ujarnya.
Dengan dibayarkan sisa gaji itu, manajemen masih berutang gaji untuk bulan April. Wina mengatakan jika manajemen masih terus berusaha untuk mencarikan dana demi melunasi hak pemain.
“Semoga gaji untuk bulan April bisa segera dibayarkan. Kami membutuhkan gaji untuk memenuhi kebutuhan kami dan keluarga,” turut Ngurah yang merupakan kiper asal Bali.
Pelatih Petar Segrt mengaku ikut bahagia karena pemain sudah mendapatkan gajinya. Ia berharap pemain sudah bisa tampil lebih bersemangat dalam lagan anti.
“Manajemen sudah berjuang membayar gaji pemain. Saatnya pemain menunjukkan apresiasinya dengan tampil total sehingga mampu meraih kemenangan nanti,” katanya. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Semen Padang Target Curi Poin Penuh
Bola Indonesia 3 Mei 2013, 20:54
-
Tak Muncul di Sesi Latihan, Soler Hengkang?
Bola Indonesia 3 Mei 2013, 19:53
-
Sisa Gaji Pemain PSM Untuk Maret Akhirnya Dibayar
Bola Indonesia 3 Mei 2013, 18:22
-
Laga Persebaya vs Persibo Rencananya Disiarkan Langsung
Bola Indonesia 3 Mei 2013, 17:45
-
Saleh Mukadar Datang, Gaji Persebaya Terbayar
Bola Indonesia 3 Mei 2013, 16:48
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR