Menurut tim dokter Persebaya, Mario mengalami gangguan pada otot paha depannya, contusiu m femoris. "Kata dokter, cedera Mario itu akan sangat riskan kalau dipaksakan," ujar asisten pelatih Ahmad Rosyidin pada Bola.net usai meeting tim Persebaya di Hotel Jepara Indah sore tadi.
Kehilangan Mario merupakan pukulan besar bagi tim berjuluk Bajul Ijo tersebut. Sebab, meski berposisi sebagai gelandang, pemain asal Australia itu adalah top skor sementara Persebaya dengan tujuh golnya di Indonesian Premier League (IPL).
"Gantinya Mario nanti Rendi (Irwan)," lanjut Ahmad mewakili Ibnu Grahan yang tengah sakit di Surabaya.
Sedangkan Soler meskipun siap diturunkan, cedera hamstring yang didapatnya saat melawan Arema lalu masih mengganggu. "Saya belum siap kalau untuk 100 persen. Tapi demi tim, saya akan mencoba maksimal," timpalnya.
Berikut susunan pemain Persebaya untuk laga melawan Persijap malam nanti:
Dimas Galih; Mat Halil (C), Nurmufid Fasta, Goran Gancev, Yuuf Hamzah; Jusmadi, Taufiq, Rendi Irwan; Andik Vermansyah, Fery Ariawan, Fernando Soler (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Kelelahan dan Tak Dinaungi Dewi Fortuna
Bola Indonesia 4 Juli 2013, 22:10
-
Raja Isa Akui Sudah Pegang Kelemahan Persebaya
Bola Indonesia 4 Juli 2013, 22:02
-
Kecelakaan Paksa Ngurah Absen Hingga Putaran Pertama Usai
Bola Indonesia 4 Juli 2013, 21:50
-
Review IPL: Andi Oddang Antar PSM Tekuk Persiba Bantul
Bola Indonesia 4 Juli 2013, 21:38
-
Review IPL: Gol Tunggal Agung Bungkam Persebaya
Bola Indonesia 4 Juli 2013, 21:27
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR