Bahkan, Spaso yang berangkat ke Kutai usai latihan bersama dengan PSM Makassar, Sabtu (18/5) tanpa membawa perlengkapan yang matang dan lengkap. Ia hanya membawa sepatu bola.
Karena itu, striker asal Montenegro itu mengaku akan kembali lagi ke Makassar untuk mengambil barang-barangnya. Selain itu, ia juga ingin berpamitan kepada pemain PSM lainnya dan juga suporter yang selama ini terus mendukungnya.
"Saya memang langsung berangkat, jadi cuma bawa sepatu bola," kata Spaso. "Mungkin minggu depan saya akan ke Makassar untuk mengambil barang saya dan berpamitan kepada pemain dan suporter."
Spaso mengatakan bahwa PSM adalah klub yang sangat dicintainya. Makanya, ia mengucapkan terima kasih kepada semua pihak di PSM yang telah memberikan kesempatan kepadanya untuk berkiprah bersama tim Ayam Jantan dari Timur.
"Saya sangat berterima kasih kepada semua suporter, pemain, pelatih, dan khususnya kepada Rully Habibie. Saya berterima kasih sekali kepada Rully, dia adalah salah satu CEO terbaik di karier sepakbola saya sampai saat ini," tuturnya.
"Juga kepada Wina (Andi Widya Syadzwina) dan Ruslan. Mereka berdua yang banyak bekerja untuk PSM selama ini," katanya. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Spaso Hanya Bawa Sepatu Bola ke Mitra Kukar
Bola Indonesia 21 Mei 2013, 17:45
-
Di Mitra Kukar, Spaso Pakai Nomor 87
Bola Indonesia 21 Mei 2013, 13:45
-
Laga Tertunda, Separuh Gaji Persebaya Ikut Tertunda
Bola Indonesia 21 Mei 2013, 12:07
-
Han Ji Ho Hanya Ikut Latihan Persebaya
Bola Indonesia 21 Mei 2013, 11:12
-
Petar Belum Tahu Jika Pemain PSM Mogok Latihan
Bola Indonesia 20 Mei 2013, 20:30
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Sassuolo vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 19:45
-
Daftar Pemain Voli Putra Surabaya Samator di Proliga 2026
Voli 6 Januari 2026, 19:31
-
IBL Indonesia 2026 Dimulai 10 Januari 2026, Total Gelar 137 Pertandingan
Basket 6 Januari 2026, 19:15
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:03
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR