Bola.net - Manajemen PSM Makassar sudah melakukan negosiasi kepada satu-satunya pemain asing yang bertahan saat ini, Ilija Spasojevic. Namun, belum ada kesepakatan antara manajemen dengan Spaso.
Striker asal Montenegro itu mengatakan jika urusan kontrak ia serahkan sepenuhnya kepada sang agen, Nikola Skrelja. Dari Nikola, Spaso tahu sejauh mana perkembangan statusnya di PSM.
"Rully sudah berbicara dengan Nikola. Tapi, agen saya itu bilang belum ada deal. Saya berharap secepatnya sudah ada kesepakatan sehingga saya bisa tenang berlatih," kata Spaso.
Pemain berusia 25 tahun itu mengatakan bahwa ia tidak tahu menahu tentang isi dan nilai kontraknya, termasuk kemungkinan meminta kenaikan nilai kontrak dari musim lalu. Menurut Spaso semua sudah diatur oleh agennya.
"Saya tidak pernah berbicara kontrak dengan manajemen klub di mana saja, termasuk di PSM. Itu adalah tugasnya agen. Tugas saya adalah bermain bagus dan cetak gol. Agen bertugas melakukan negosiasi kontrak," kata Spaso. (nda/mac)
Striker asal Montenegro itu mengatakan jika urusan kontrak ia serahkan sepenuhnya kepada sang agen, Nikola Skrelja. Dari Nikola, Spaso tahu sejauh mana perkembangan statusnya di PSM.
"Rully sudah berbicara dengan Nikola. Tapi, agen saya itu bilang belum ada deal. Saya berharap secepatnya sudah ada kesepakatan sehingga saya bisa tenang berlatih," kata Spaso.
Pemain berusia 25 tahun itu mengatakan bahwa ia tidak tahu menahu tentang isi dan nilai kontraknya, termasuk kemungkinan meminta kenaikan nilai kontrak dari musim lalu. Menurut Spaso semua sudah diatur oleh agennya.
"Saya tidak pernah berbicara kontrak dengan manajemen klub di mana saja, termasuk di PSM. Itu adalah tugasnya agen. Tugas saya adalah bermain bagus dan cetak gol. Agen bertugas melakukan negosiasi kontrak," kata Spaso. (nda/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Spaso Serahkan Kejelasan Kontrak di PSM Kepada Agen
Bola Indonesia 21 November 2012, 18:15 -
Demi PSM, Spaso Tolak Tawaran Dari Tiga Klub
Bola Indonesia 21 November 2012, 17:36 -
Raphael Ingin ke PSM, Tapi Belum Ada Tawaran
Bola Indonesia 18 November 2012, 09:00 -
Spaso Bereuni Dengan Maitimo dan Cussel di Jakarta
Bolatainment 15 November 2012, 17:37 -
Spaso Ingin Menjadi Pemain Naturalisasi
Bola Indonesia 14 November 2012, 18:05
LATEST UPDATE
-
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR