"Saya bersyukur Sriwijaya FC mendapatkan undangan sehingga memiliki sejumlah agenda uji coba sebelum mengikuti kompetisi sebenarnya pada Januari mendatang," kata Kas.
Pelatih asal Solo tersebut berharap, dengan adanya uji coba, Laskar Wong Kito dapat menemukan pola ideal dan bentuk permainan yang akan digunakan musim depan.
"Uji coba sangat dibutuhkan Sriwijaya FC karena jika hanya latihan saja dampaknya hanya sedikit, sementara jika uji coba lawan tim lokal dianggap kurang menggambarkan kondisi tim sebenarnya," tambahnya.
Meskipun akan mengikuti tiga turnamen, namun Kas enggan muluk-muluk berbicara mengenai target timnya. Kas hanya berharap uji coba ini mampu mematangkan strategi dan adaptasi bagi pemain baru. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sriwijaya FC Ikuti Tiga Turnamen Pramusim
Bola Indonesia 21 Oktober 2012, 17:30
-
Kas Hartadi Yakin Pemain Asing Akan Beri Kejutan
Bola Indonesia 21 Oktober 2012, 15:30
-
Persebaya Panen Undangan Turnamen Pramusim
Bola Indonesia 17 Oktober 2012, 09:36
-
Persib Resmi Dapatkan Empat Pemain Tim KPSI
Bola Indonesia 12 Oktober 2012, 20:37
-
Dua Kelompok Suporter Sriwijaya FC Dibekukan
Bola Indonesia 11 Oktober 2012, 20:37
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR