
Direktur Teknik dan SDM PT SOM, Hendri Zainuddin mengatakan, saat ini pihak manajemen tengah memasuki tahap negoisasi harga untuk pemain asal St Kitts-Nevis tersebut, apabila deal maka Kayamba akan tetap bersama Laskar Wong Kito musim depan.
“Sekarang tinggal negosiasi harga dengan Kayamba. Kalau Kayamba setuju dengan harga yang ditawarkan manajemen, maka Kayamba langsung kita kontrak untuk musim depan,” ujar Hendri Zainuddin.
Musim lalu, Kayamba terpilih menjadi pemain terbaik ISL, selain itu Kayamba juga menjadi top skor tim dengan 22 gol dan hanya kalah dari Alberto Goncalves (Persipura) dalam perebutan gelar top skor kompetisi.
Selain fokus untuk mempertahankan pemain yang dinilai berperan penting musim lalu, Sriwijaya FC saat ini juga tengah mengevaluasi pemain-pemain yang memiliki kontribusi minim untuk dilepas musim depan. (sri/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sriwijaya FC Ingin Kayamba Bertahan
Bola Indonesia 2 Agustus 2012, 20:00
-
Popon dan Firman Terancam Sanksi Manajemen SFC
Bola Indonesia 1 Agustus 2012, 06:00
-
Hadiah Belum Cair, Bonus Pemain Sriwijaya FC Tertunda
Bola Indonesia 31 Juli 2012, 12:25
-
Joko Driyono: Sriwijaya FC Akan Mendapatkan Haknya
Bola Indonesia 30 Juli 2012, 22:17
-
Sriwijaya FC Belum Terima Hadiah Juara ISL
Bola Indonesia 29 Juli 2012, 19:30
LATEST UPDATE
-
Pelatih Dadakan Chelsea Akui 24 Jam yang Gila Menjelang Man City vs Chelsea
Liga Inggris 4 Januari 2026, 16:01
-
Jadwal Nonton Live Streaming Leeds vs MU Malam Ini, 4 Januari 2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 15:49
-
Waspada Superflu H3N2! Dinkes DKI Minta Warga Perketat Pertahanan Diri dengan PHBS
News 4 Januari 2026, 15:41
-
Tempat Menonton Leeds vs Man Utd Hari Ini: Tayang di Mana, Main Jam Berapa?
Liga Inggris 4 Januari 2026, 15:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43



















KOMENTAR