"Sebagus-bagus tim pasti ada kelemahan, sejauh ini saya sudah mengetahui celah Sriwijaya FC," ujar pelatih asli Malang tersebut.
Meski begitu, Suharno enggan membeberkan apa kelemahan tim Laskar Wong Kito, pasalnya, kelemahan tersebut akan digunakan dalam pertandingan nanti.
"Berbagai pola untuk membongkar pertahanan Sriwijaya telah diujicobakan dalam latihan," ujarnya.
Suharno sendiri mengakui, SFC merupakan tim yang komplit, sehingga mereka mampu bertahan di puncak klasemen dan menjadi kandidat kuat untuk meraih trofi Indonesia Super League.
"Pemain inti dan pelapis bisa dikatakan memiliki kualitas sepadan, selain karakter permainan agresif," puji Suharno pada tim besutan Kas Hartadi tersebut.
Sementara itu, mengenai target, Suharno mengaku pihaknya mengisyaratkan untuk mencuri poin sebagai bagian dari usaha untuk bertahan di papan tengah kompetisi dan terhindar dari degradasi.
"Target kami hanya mencuri poin saja karena rekor kandang Sriwijaya FC sangat bagus tapi Arema juga memiliki motivasi untuk bertahan di papan tengah agar tidak terdegradasi pada musim depan," tandasnya. (ant/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Deltras Masih Optimis tak Bakal Terdegradasi
Bola Indonesia 15 Juni 2012, 18:45
-
Sriwijaya FC tak Ingin Malu di Jakabaring
Bola Indonesia 15 Juni 2012, 16:35
-
Suharno Kantongi Kelemahan Sriwijaya FC
Bola Indonesia 15 Juni 2012, 14:25
-
Peluang Juara di Depan Mata, Tiket Sriwijaya FC Laris Manis
Bola Indonesia 14 Juni 2012, 16:10
-
Arema Menatap Optimis Laga Kontra Sriwijaya FC
Bola Indonesia 14 Juni 2012, 15:45
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR