"Di mana-mana pelatih pasti diberi target. Bagi saya ini bukan beban," tegas Suharno dalam konferensi pers usai launching tim Persegres, Sabtu (5/01).
Menurut pelatih berlisensi A AFC ini, justru target ini membuatnya merasa tertantang untuk mencoba mewujudkannya. "Setiap diberi target, saya selalu berusaha optimal untuk mewujudkannya," tambah pelatih yang musim lalu mampu mewujudkan target lolos dari degradasi saat menangani Arema ISL itu.
Melihat beberapa pertandingan uji coba yang dijalaninya lalu, Suharno optimis bisa mewujudkan harapan tinggi tersebut. Dari sekitar 18 pertandingan yang telah dijalaninya. Aldo Barreto dkk hanya tiga kali menelan kekalahan. Yakni setengah babak lawan Timnas bentukan KPSI, kalah di kandang Arema Indonesia dan kalah dari Persib Bandung di ajang Inter Island Cup lalu.
"Saya optimis bisa mewujudkan target ini. Tapi kami mohon bantuan dukungan dan doa juga dari masyarakat Gresik," tutup Suharno. (fjr/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suharno Tak Terbebani Target Juara
Bola Indonesia 5 Januari 2013, 22:40
-
Persegres Bantai Deltras, Suharno Belum Puas
Bola Indonesia 16 Desember 2012, 22:30
-
Suharno Tak Mau Pemainnya Usili Wasit
Bola Indonesia 4 Desember 2012, 11:30
-
Kalah, Suharno Tak Terbebani Hasil
Bola Indonesia 1 Desember 2012, 22:35
-
Lawan Persib, Persegres Siap Kerja Keras
Bola Indonesia 30 November 2012, 13:34
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR