Bola.net - -
Manajemen Bhayangkara FC (BFC) menyiapkan bonus istimewa untuk para pemainnya. Bonus tersebut adalah memberangkatkan para pemain untuk menjalankan ibadah umroh.
Bonus itu diberikan pada para pemain BFC karena sudah bekerja keras hingga akhirnya melampaui target yang diberikan manajemen. Awalnya, manajemen BFC hanya meminta Evan Dimas dan kawan-kawan untuk bisa finis lima besar, namun ternyata bisa menjadi juara di kompetisi Liga 1.
"Itu (bonus) sudah dipikirkan dan itu sudah jauh setelah lawan Madura United pada 8 November 2017," ujar manajer BFC, , di Kantor PSSI, Kuningan, Jakarta, Senin .
"Kami sudah memikirkan, ya ada beberapa acuan dan permintaan pemain untuk bisa diberangkatkan umroh dan lain sebagainya. Itu menurut saya cukup bagus dan akan kami pikirkan karena identik dengan keimanan, tentu ini hal yang baik dan akan segera kami sampaikan dan bicarakan," sambungnya.
Sumardji menambahkan, untuk para pemain yang tidak berangkat umroh, manajemen telah menyiapkan bonus dalam bentuk lain. Yang jelas, nilainya setara dengan biaya untuk melakukan umroh.
"Tentunya semua kami sesuaikan dengan bujet. Tapi anggaran kami tidak banyak karena keuangan kami juga tidak besar. Tetapi jika umroh bisa Rp 16 sampai 20 juta dikalikan jumlah pemain inti berjumlah 16 orang," tuturnya.
"Tapi itu keinginan dan permintaan adik-adik yang ada di tim. Jadi itu merupakan sesuatu yang bisa kita terima dan baik. Tapi ini pemain saja," pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bhayangkara FC Bergegas Cari Pengganti Evan Dimas
Bola Indonesia 13 November 2017, 23:18
-
Sukses Juara, Skuat Bhayangkara Diberangkatkan Umroh
Bola Indonesia 13 November 2017, 22:40
-
Widodo Sedih Persegres Terdegradasi
Bola Indonesia 12 November 2017, 12:24
-
Bali United Ogah Main-main Hadapi Persegres
Bola Indonesia 12 November 2017, 11:34
-
Kecewa Berat Pada Wasit Liga 1, Odemwingi Unggah Foto yang Bikin Ngilu
Bola Indonesia 12 November 2017, 10:15
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR