Seperti yang diberitakan sebelumnya di Bola.net, Surabaya United tak memperpanjang kontrak tiga pemain senior. Mereka adalah Siswanto, Munhar dan Fauzan Jamal. "Karena ada pemain yang keluar, pasti ada pemain yang masuk," ucap Ibnu Grahan, pelatih Surabaya United.
Ibnu mengaku bahwa dirinya tentu mencari pengganti dari tiga pemain tersebut. "Pasti ada pemain baru. Sudah ada sejumlah nama yang kami incar. Namun kami tak bisa menyebutkannya sekarang," imbuh pelatih asli Surabaya ini.
Yang jelas, sampai dengan saat ini Surabaya United hanya memiliki tujuh pemain saja. Ketujuh pemain ini adalah alumni Tim Nasional (Timnas) U-19.
Mereka antara lain, M. Hargianto, M. Sahrul Kurniawan, Putu Gede Juni Antara, M. Fatchurohman, Zulfiandi, Evan Dimas Darmono dan Ilham Udin Armaiyn. Ketujuh penggawa ini dikontrak jangka panjang hingga 2017 mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Surabaya United Incar Tiga Pemain ISL
Bola Indonesia 7 Januari 2016, 18:18 -
Surabaya United Buru Pemain Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2016, 18:16 -
Tim Pelatih Surabaya United Berubah Komposisi
Bola Indonesia 7 Januari 2016, 10:03 -
Minim Pemain di Latihan Perdana Surabaya United
Bola Indonesia 7 Januari 2016, 08:06 -
Surabaya United Segera Gelar Latihan Perdana di Tahun 2016
Bola Indonesia 5 Januari 2016, 21:55
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR