Tanpa El-Loco -julukan Gonzales- lini depan Arema bakal diisi Esteban Vizcarra dan Samsul Arif. Duet ini bakal mendapat sokongan kuartet Arif Suyono, Dio Permana, Ahmad Bustomi dan Juan Revi, yang beroperasi di lini tengah.
Di sektor belakang, duet Hermawan dan Kiko Insa masih menjadi andalan di benteng pertahanan. Sementara, sektor fullback akan ditempati Junda Irawan dan Benny Wahyudi.
I Made Wardhana masih menjadi pilihan utama Joko Susilo untuk mengawal gawang Arema Cronus pada pertandingan ini.
Berikut susunan pemain kedua tim:
Arema Cronus: I Made Wardhana, Kiko Insa, Hermawan, Junda Irawan, Benny Wahyudi, Juan Revi, Ahmad Bustomi, Dio Permana, Arif Suyono, Esteban Vizcarra, Samsul Arif.
Cadangan: Ahmad Kurniawan, Ahmad Alfarizi, Ferry Aman Saragih, Hasyim Kipuw, Toni Espinossa, Hendro Siswanto, Sunarto
Sriwijaya FC: Dian Agus P, Abdoulaye Maiga, Fachrudin, Fathul Rahman, Wildansyah, Syaiful Indra Cahya, Ahmad Hisyam Tolle, Ichsan Kurniawan, Osas Saha, Titus Bonai, Ferdinand Sinaga
Cadangan: Yogi Triana, Asri Akbar, Nanak, Mushafry, Rizky Dwi Ramadhana, Rafaelle Simone Quintieri, Patrich Wanggai.
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Cronus Ucapkan Terima Kasih pada Sriwijaya FC
Bola Indonesia 22 November 2015, 23:12
-
Hartono Akui Sriwijaya FC Tampil di Bawah Form
Bola Indonesia 22 November 2015, 23:02
-
Kemenangan Arema Cronus atas Sriwijaya Bukan Balas Dendam
Bola Indonesia 22 November 2015, 22:55
-
Kalahkan Sriwijaya FC, Arema Cronus Pastikan Lolos Grup A
Bola Indonesia 22 November 2015, 22:03
-
Tanpa Cristian Gonzales, Ini Line Up Arema Cronus vs Sriwijaya
Bola Indonesia 22 November 2015, 18:48
LATEST UPDATE
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR