
Rahmad Affandi yang pernah memperkuat Persija Jakarta, mengalami cedera engkel. Sedangkan Dibyo Cesario menderita cedera lutut. Kabarnya penyerang berusia 22 tahun ini harus beristirahat cukup panjang, yakni tiga bulan.
Namun absennya dua pemain dengan tipikal striker ini tak membuat Mitra Kukar lantas bersedih. "Absennya kedua pemain ini tidak berdampak terlalu banyak. Kami masih punya penggantinya," ucap asisten pelatih Mitra Kukar, Rudy Eka Priyambada.
Rudy lantas menyebut beberapa pemain muda usia yang sudah disiapkan untuk menggantikan peran kedua pemain tersebut. Mereka adalah Gavin Kwan Adsit dan Dinan Javier. Mitra Kukar juga semakin kuat dengan hadirnya Rizky Pellu.
"Sekarang progresnya lebih baik dengan adanya Rizky Pellu mengisi kekosongan lini tengah," tutup Rudy. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Hanya Imbang, Suharno Ogah Salahkan Pemain
Bola Indonesia 4 April 2015, 23:53 -
Penuh Drama dan Hujan Gol, Arema vs Persija Sama Kuat
Galeri 4 April 2015, 22:11 -
Tantang Persebaya, Mitra Kukar Tanpa Dua Pilar
Bola Indonesia 4 April 2015, 21:12 -
Mitra Kukar Tak Terpengaruh Nasib Persebaya
Bola Indonesia 4 April 2015, 21:05 -
Hasil Pertandingan: Arema Cronus 4-4 Persija Jakarta
Bola Indonesia 4 April 2015, 20:57
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR