
Awalnya Park Ji-Sung dan kawan-kawan dijadwalkan tiba di Bandara Juanda pada pukul 18:00 WIB. Namun hingga pukul 19:30 WIB tak ada tanda-tanda rombongan tiba.
Head of Media Communication pertandingan persahabatan ini, Abi Hasanto menerangkan kalau memang ada kendala dalam penerbangan QPR. Menurutnya, pesawat Air Asia yang ditumpangi Rangers harus kena delay di Bandara Soekarno Hatta, Jakarta.
"Rencana awal, pesawat mereka dari
KL (Kuala Lumpur) langsung ke Juanda. Tapi entah kenapa mereka kini transit di Jakarta," ujarnya pada Bola.net Minggu malam (22/7).
Bukan hanya membuat penggemar QPR yang di Bandara Juanda resah, keterlambatan ini juga membuat konferensi pers di Hotel Bumi Surabaya harus molor. Kemungkinan besar acara jumpa pers akan dimulai pukul 22:30 WIB akibat dari keterlambatan ini. (bola/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tertunda Dua Jam, QPR Terlambat Datang di Surabaya
Bola Indonesia 22 Juli 2012, 20:21
-
Sembuh Lebih Cepat, Andik Bisa Saja Turun Lawan QPR
Bola Indonesia 22 Juli 2012, 09:15
-
Demi QPR dan Ramadan, Persebaya Latihan Malam
Bola Indonesia 22 Juli 2012, 07:50
-
Diego Michiels Ingin Perkuat Persebaya
Bola Indonesia 21 Juli 2012, 14:30
-
Cisse: QPR Akan Jadi Klub Besar
Liga Inggris 20 Juli 2012, 22:15
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR