Bola.net - - Gomes de Oliveira tak galau dengan hukuman pengusiran yang harus diterima timnya pada penghujung kompetisi Liga 1 ini. Pelatih Madura United tersebut menegaskan timnya siap menjalani laga sebaik mungkin kendati harus terakhir dari Pulau Madura
"Tak ada masalah," ujar Gomes.
"Di manapun kita bermain dan dalam kondisi apapun, kami akan terus berusaha untuk memenangi pertandingan," sambungnya.
Menurut pelatih asal Brasil ini, persiapan mereka juga tak akan terganggu dengan hal ini. Gomes menegaskan persiapan Laskar Sape Kerap tetap bakal maksimal.
"Semua elemen tim sepakat memasang target bisa mendapatkan 12 poin dari empat pertandingan sisa," tuturnya.
Sebelumnya, Madura United disanksi harus menggelar laga kandang mereka di luar Pulau Madura. Sanksi ini diberikan Komdis pada Madura United sebagai buntut dari kejadian dalam laga Madura United kontra Borneo FC pada pekan ke-29 lalu.
Dua laga yang akan digelar di luar Madura tersebut, adalah pertandingan melawan Barito Putra pada 5 November mendatang dan melawan Bhayangkara FC pada 8 November.
Sementara itu, Madura United sendiri belum menentukan di mana mereka bakal berkandang. Namun, Laskar Sape Kerap sudah memiliki rencana terkait hal ini.
"Prinsipnya, kami sudah komunikasi dengan dua pengelola stadion, Jember Sport Garden (JSG) dan Gelora Delta Sidoarjo," ucap Ketua LOC Madura United, Moch Alwi.
"Kepastian resminya venue yang akan kami tempati, kami pastikan setelah rapat bersama dengan manajemen klub," pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terusir Dari Madura, Madura United Tak Risau
Bola Indonesia 21 Oktober 2017, 21:55
-
Madura United Merasa Dirugikan Wasit
Bola Indonesia 14 Oktober 2017, 04:22
-
Madura United Akui Kualitas Penggawa Borneo FC
Bola Indonesia 13 Oktober 2017, 09:45
-
Odemwingie Hadir, Madura United Kian Percaya Diri
Bola Indonesia 13 Oktober 2017, 03:13
-
Gomes Masih Pertimbangkan Mainkan Odemwingie
Bola Indonesia 12 Oktober 2017, 01:48
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR