Pelatih Persija Paulo Camargo mengungkapkan, kemenangan tersebut tak terlepas dari dukungan The Jakmania. Sebab, suporter fanatik Macan Kemayoran itu tak pernah berhenti memberi dukungan di sepanjang laga.
"Jakmania membuat semua pemain tampil bagus. Saya sangat senang malam ini, semua pemain bermain sangat baik," ujar Camargo kepada wartawan usai pertandingan.
Tak hanya itu, pelatih asal Brasil itu juga memberikan pujian untuk The Jakmania. Bagi Camargo, pendukung Persija itu sangat luar biasa.
"Jakmania sungguh hebat. Mereka datang ke stadion dan membuat penuh bangku penonton. Semua penonton dan pemain bersatu, saya berharap ini terus berlanjut," ungkap Camargo.
Pada laga tersebut, ribuan The Jakmania memenuhi semua tribun penonton. Sepanjang jalannya laga, mereka tak pernah berhenti mengibarkan bendera Persija, menyalakan flare, serta menyanyikan lagu dan yel-yel. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sukses Raih Gelar Trofeo Persija, Paulo Camargo Sumringah
Bola Indonesia 10 April 2016, 09:23
-
The Jakmania Bikin Persija Bermain Bagus
Bola Indonesia 10 April 2016, 08:20
-
Absennya Ramdani Pengaruhi Performa Persija
Bola Indonesia 10 April 2016, 08:11
-
Amarzukih Persembahkan Kemenangan untuk The Jakmania
Bola Indonesia 9 April 2016, 23:03
-
Ismed Sofyan: The Jakmania Luar Biasa
Bola Indonesia 9 April 2016, 22:09
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inter Milan vs Bologna: Lautaro Martinez
Liga Italia 5 Januari 2026, 05:25
-
Man of the Match Man City vs Chelsea: Enzo Fernandez
Liga Inggris 5 Januari 2026, 04:24
-
Man of the Match Fulham vs Liverpool: Harry Wilson
Liga Inggris 5 Januari 2026, 03:54
-
Man of the Match Real Madrid vs Real Betis: Gonzalo Garcia
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 00:24
-
Man of the Match Leeds United vs Manchester United: Matheus Cunha
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:44
-
Hasil Leeds vs Man Utd: Saling Serang di Elland Road Berakhir Imbang 1-1
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:31
-
Hasil Bali United vs Arema FC: Kalah Lagi, Tren Negatif Singo Edan Berlanjut
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 21:05
-
Declan Rice Bela Viktor Gyokeres: Arsenal Tak Akan di Puncak Tanpa Dia
Liga Inggris 4 Januari 2026, 20:26
-
Tempat Menonton Man City vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 4 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR