Hal itu dijelaskan sendiri oleh asisten Pelatih Pelita Jaya, I Made Pasek Wijaya pada wartawan usai timnya mencoba lapangan di Stadion Jatidiri Semarang, Senin petang. Ia menyebutkan, ketiga pemain itu adalah Egi Melgiansyah, Ardan Aras dan pemain asal Jepang, .
"Kita harus menyiapkan pemain pengganti untuk menempati posisi yang mereka tinggalkan (belakang dan tengah)," kata mantan pesepak bola nasional tersebut.
Ia menambahkan, pada pertandingan ini timnya bertindak sebagai tuan rumah. "Kami tidak bisa main di Stadion Purnawarman Purwakarta karena sedang ada kegiatan pilkada," katanya.
I Made Pasek menunjuk hal itu sebagai faktor kekalahan 0-1 timnya saat menjamu Persija Jakarta, Sabtu (23/1) di Stadion Manahan Solo. "Ini memang sangat merugikan bagi tim, hal yang sama saat main di Semarang ini," katanya.
Tetapi, menurut dia, dirinya berharap Semarang bisa menjadi seperti di kandang sendiri. Setelah ini timnya bakal memainkan partai tandang melawan Arema Indonesia di Stadion Kanjuruhan Malang.
Ketika ditanya soal lawannya PSPS Pekanbaru, dia mengatakan mereka merupakan tim yang bagus, apalagi pada musim kompetisi sebelumnya mereka menempati peringkat kelima. "Kita tetap akan tampil fight untuk meraih kemenangan dari PSPS Pekanbaru," tambahnya. (ant/fjr)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Persaingan Ketat Lima Tim Teratas Liga Italia Serie A 2025-2026
Liga Italia 13 Januari 2026, 17:47
-
Madura United Fokus Benahi Tim jelang Putaran Kedua BRI Super League 2025/26
Bola Indonesia 13 Januari 2026, 17:26
-
Tambah 3 Rider Muda, Ini Daftar 9 Anak Didik Valentino Rossi di VR46 Riders Academy 2026
Otomotif 13 Januari 2026, 17:02
-
Cek Pembagian Pot Drawing Piala AFF 2026: Posisi Timnas Indonesia Sangat Mencekam!
Tim Nasional 13 Januari 2026, 16:59
-
Jadwal Lengkap Carabao Cup 2025/2026
Liga Inggris 13 Januari 2026, 16:11
-
Prediksi Susunan Pemain Manchester City Lawan Newcastle: Haaland Jadi Andalan
Liga Inggris 13 Januari 2026, 16:01
-
Ucapan Joan Laporta Terbukti: Kekacauan di Real Madrid dan Akhir Xabi Alonso
Liga Spanyol 13 Januari 2026, 15:44
LATEST EDITORIAL
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22





















KOMENTAR