Tim besutan Dadang Iskandar tiba, Selasa (11/1) hari ini. Menurut Dadang, dirinya memboyong 16 pemain ke Kota Pahlawan. Uji coba melawan tim asal Surabaya menjadi salah satu agenda yang akan mereka lakoni.
Rencananya, Timnas Futsal akan bertemu peserta Liga Futsal Profesional, Bintang Timur Surabaya (BTS) dan tim lokal, Dyvy Sidoarjo. Kedua pertandingan uji coba ini akan digeber di GOR Futsal Universitas Negeri Surabaya (Unesa) 14-15 Oktober.
Dua uji coba itu akan dimanfaatkan untuk melihat perkembangan Ardiansyah Runtuboy dan kawan-kawan menjelang Piala AFF 2016. "Kami ingin tahu sejauh mana kemajuan ketajaman pemain dalam melakukan serangan," ujar Dadang.
Pemusatan latihan di Sidoarjo menjadi persiapan terakhir Timnas Futsal sebelum tampil di ajang Piala AFF 2016, 31 Oktober-6 November mendatang di Thailand. Nantinya, mereka akan bersaing dengan Malaysia, Myanmar, Laos dan Singapura. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas Futsal Jalani TC di Surabaya
Bola Indonesia 11 Oktober 2016, 13:58 -
Hary Tanoe Janjikan Bonus Rp 200 Juta untuk Timnas Futsal
Olahraga Lain-Lain 22 Agustus 2016, 23:54 -
Timnas Futsal Indonesia Termotivasi Prestasi JK Angels
Bola Indonesia 5 Agustus 2016, 14:31 -
Ini Daftar 33 Pemain Seleksi Timnas Futsal Indonesia
Olahraga Lain-Lain 4 Agustus 2016, 22:15 -
Satu Tahun Pembekuan, Timnas Futsal Paling Dirugikan
Bola Indonesia 17 April 2016, 20:12
LATEST UPDATE
-
Meski Jarang Main, Rodrygo Merasa Lebih Nyaman di Era Xabi Alonso
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 15:25 -
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Indonesia di Mandalika
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Update Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR