
"Silakan kalau memang timnas membutuhkan mereka. Kebetulan pertandingan kita selanjutnya masih lama," ucap pelatih Persebaya, Ibnu Grahan seperti dilansir di situs resmi IPL. Berdasarkan fax yang diterima, tiga pemain Bajul Ijo yang dipanggil memperkuat timnas adalah Endra Prasetya (kiper), Taufiq (gelandang) dan Andik Vermansah (penyerang)
Ibnu menyarankan, sebelum ketiga pemain ini ke Jakarta sebaiknya minta ijin dulu kepada CEO Persebaya Gede Widiade. Terpisah, Gede sendiri tak mempermasalahkan ketiga pemain ini ke Timnas. Namun Gede berharap, tujuh hari sebelum pertandingan Persebaya ketiga pemain ini harus dikembalikan ke tim. (ipl/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Masih Pikir-Pikir Lepas Pemain ke Timnas
Tim Nasional 9 Maret 2013, 13:23
-
Tak Acuhkan Sengkarut Timnas, Persepar Tetap Lepas Okto
Bola Indonesia 9 Maret 2013, 13:15
-
Uji Coba Timnas Indonesia versus Mali Dipastikan Tertunda
Tim Nasional 9 Maret 2013, 13:01
-
Trio Persebaya Siap Dilepas Perkuat Timnas
Bola Indonesia 9 Maret 2013, 10:11
-
Manajemen Timnas Tebus Kontrak Stevie Bonsapia di Persipura
Bola Indonesia 9 Maret 2013, 09:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR