Bola.net - - PSIS Semarang tidak mau berlama-lama meratapi kekalahan di markas Mitra Kukar dalam lanjutan Liga 1 pekan lalu. Tim kebanggaan Kota Lumpia ini langsung bersiap menghadapi laga selanjutnya menghadapi Arema FC.
Menurut Pelatih PSIS, Jafri Sastra, pihaknya sudah memulai persiapan menjamu Arema FC, salah satu fokusnya adalah membenahi mental pemain. Namun pihaknya tidak lupa untuk menyiapkan fisik dan taktik.
"Setelah kalah lawan Mitra Kukar di Tenggarong tadi pagi kami sudah langsung mempersiapkan tim. Aspek mental dan taktikal menjadi menu utama," kata Jafri Sastra kepada awak media.
"Dan fisik anak-anak juga menjadi perhatian khusus untuk menghadapi Arema nanti," imbuh mantan pelatih Semen Padang ini.
Dan untuk menyambut pertandingan melawan Arema FC, Jafri cukup senang karena beberapa pemainnya sudah bisa kembali berlatih. Mereka adalah Haudi Abdillah, Fauzan Fajri Nasrullah dan Akbar Riansyah.
"Kami lihat perkembangan mereka Sampai hari H nanti," pelatih asal Sumatera Barat ini menambahkan.
Yang pasti, pihaknya akan memaksimalkan sisa empat hari untuk menyiapkan tim sehingga bisa meraih hasil maksimal ketika menghadapi Arema.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tumbang Dari Mitra Kukar, PSIS Fokus Benahi Mental Pemain
Bola Indonesia 31 Oktober 2018, 19:15
-
Live Streaming Liga 1 di OChannel: Mitra Kukar vs PSIS Semarang
Bola Indonesia 28 Oktober 2018, 13:20
-
Tren Menanjak PSIS Jadi Catatan Mitra Kukar
Bola Indonesia 27 Oktober 2018, 21:37
-
Live Streaming Liga 1 di OChannel: PSMS Medan vs Mitra Kukar
Bola Indonesia 23 Oktober 2018, 12:32
-
Live Streaming Liga 1 di Vidio.com: Mitra Kukar vs Bhayangkara FC
Bola Indonesia 19 Oktober 2018, 13:27
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR