"Latihan bersama diikuti pemain lokal yang masih ingin bertahan di Persiba, pelaksanaannya minggu ini juga," ujar Media Officer Persiba, Iqbal Yustisianto.
Ditambahkan Iqbal, hanya Wahyu Wijiastanto pemain lokal yang telah memastikan hengkang dari Persiba. Bek Timnas Indonesia ini resmi bergabung bersama jawara IPL musim lalu, Semen Padang. Sementara pemain lokal lainnya telah menyatakan keinginannya bertahan di tim Laskar Sultan Agung.
"Tapi kami belum berani memberikan kepastian karena bentuk kompetisi musim depan belum jelas. Kami masih menunggu hasil rapat Joint Committee (JC)," sambungnya.
Pertemuan JC sendiri baru digelar Kamis (19/9) besok di Kuala Lumpur, Malaysia. Karena itulah Persiba tidak mau buru-buru melakukan persiapan tim. (ipl/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tunggu Kejelasan Kompetisi, Persiba Bantul Gelar Latihan
Bola Indonesia 19 September 2012, 17:30 -
La Nyalla: Kembali ke ISL Tak Akan Mudah
Bola Indonesia 12 September 2012, 21:48 -
Persiba Bantul Pantau Aksi Cuci Gudang Persib Bandung
Bola Indonesia 4 September 2012, 22:00 -
Eduardo Tersingkir, Persiba Bantul Buru Nova Arianto
Bola Indonesia 3 September 2012, 20:45 -
Persiba Bakal Lepas Separuh Skuad Musim Lalu?
Bola Indonesia 27 Agustus 2012, 12:15
LATEST UPDATE
-
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR