Pihak penyelenggara memiliki alasan khusus mengapa pre-season wajib dilaksanakan. "Selama pre-season nanti, para peserta diberi keleluasaan untuk menjajal semua pemainnya. Ini semacam wadah untuk menguji para pemain seleksi," ucap , Komisaris SFL.
Melalui pre-season, Rahman berharap para peserta SFL benar-benar mendapatkan pemain terbaik. "Selain ajang untuk mencari pemain, pre-season juga momen yang pas untuk menjajal strategi. Serta untuk mengintip komposisi dan gaya main lawan," imbuh pria asal Surabaya ini.
Hanya saja, Rahman enggan membeberkan sistem yang akan digunakan pada pre-season nanti. Penjelasan akan hal itu akan dilakukan seusai verifikasi kedua yang rencananya dilakukan akhir pekan ini. "Yang jelas pelaksanaannya mulai awal Maret nanti," jelasnya.
Perlu diketahui, SFL hadir untuk mengisi kekosongan selama satu tahun setelah Liga Futsal Amatir (LFA) dibubarkan tahun 2014 lalu. Menurut jadwal yang diterima , SFL akan digeber dengan sistem kompetisi penuh.
Putaran pertama dilangsungkan Maret hingga Mei 2016. Sedangkan putaran kedua dimulai setelah Bulan Ramadan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Uji Pemain dan Strategi Lewat Pre-Season
Bola Indonesia 23 Februari 2016, 08:08 -
Raih Dua Kemenangan Beruntun, Arsitek Electric PLN Masih Galau
Bola Indonesia 7 Februari 2016, 21:51 -
Raih Kemenangan Perdana, Ini Komentar Pelatih Mataram FC
Bola Indonesia 7 Februari 2016, 19:55 -
Ini Dia Mutiara Hitam di Tim Mataram FC
Bola Indonesia 7 Februari 2016, 18:28 -
Kiper Electric PLN Bicara Soal Pengalaman Sebagai Kapten
Bola Indonesia 7 Februari 2016, 18:10
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR