Bola.net - - Balsa Bozovic merespon positif program pemusatan latihan (TC) yang dihelat jelang lawan Persib Bandung. Gelandang serang Arema FC ini menilai agenda ini mampu meningkatkan kepercayaan diri tim dalam mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2018.
"Kami saat ini berada dalam kondisi bagus," ujar Balsa, pada Bola.net.
"Kami kian percaya diri dan siap untuk menghadapi pertandingan-pertandingan ke depan dengan lebih baik lagi," sambungnya.
Balsa memuji keputusan manajemen Arema yang menggelar agenda pemusatan latihan tersebut. Menurut pemain asal Montenegro ini, agenda TC tersebut merupakan bentuk upaya manajemen untuk meningkatkan performa tim.
"Inilah yang harus kami apresiasi dan manfaatkan sebaik mungkin untuk bisa lebih baik lagi ke depannya," tuturnya.
Sebelumnya, Arema FC menggelar agenda pemusatan latihan jelang laga kontra Persib Bandung. Agenda ini dihelat di kompleks Kusuma Agrowisata Kota Batu, Rabu sampai Jumat (13/11).
Setelah TC, Arema FC akan langsung menjamu Persib Bandung. Pertandingan ini bakal dihelat di Stadion Kanjuruhan Malang, Minggu (15/04).
Sementara itu, usai menjalani pemusatan latihan ini, Balsa menilai tim tak hanya mengalami peningkatan secara teknis. Secara non teknis, sambung pemain berusia 30 tahun tersebut, para penggawa Arema FC juga mengalami peningkatan.
"Atmosfer dalam tim ini sekarang berada dalam kondisi puncak," tandasnya.
(den/dre)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Balsa Bozovic Ingin Eksekusi Lebih Banyak Set Piece Kontra Persib
Bola Indonesia 14 April 2018, 16:10
-
Arema FC Akui Ada Tekanan Jelang Lawan Persib
Bola Indonesia 14 April 2018, 16:00
-
Usai TC, Penggawa Arema FC Kian Pede
Bola Indonesia 14 April 2018, 15:50
-
Balsa Bozovic Nilai Laga Kontra Persib Bandung Tak Mudah
Bola Indonesia 14 April 2018, 15:40
-
Supardi dan Taufik Dapat Sanksi Larangan Main Empat Laga
Bola Indonesia 13 April 2018, 21:31
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR