Tak hanya di lapangan, atmosfer panas juga diperkirakan bakal dirasakan di tribun penonton. Pasalnya, suporter dari kedua tim yakni pendukung Arema Aremania dan pendukung Persib Bobotoh memiliki riwayat rivalitas yang sangat kental.
Ketua Umum (Ketum) Viking Heru Joko mengatakan, pertandingan final tersebut merupakan pembuktian para suporter. Pasalnya, saat ini sepakbola Indonesia sedang disorot.
"Kita sebagai suporter harus menunjukkan yang positif. Bapak presiden dan menpora kan akan hadir, biar cepat dicabut pembekuannya [PSSI]," ujar Heru saat dihubungi Bola.net.
Tak hanya itu, Heru juga mengungkapkan bahwa pertandingan final tersebut merupakan bukti kedewasaan Aremania dan Bobotoh.
"Kita sudah cukup banyak pelajaran bermusuhan dengan sesama suporter. Kami tidak mau lagi," ungkapnya.
Pria asal Bandung itu pun berharap tidak terjadi gesekan antara Bobotoh dan pendukung Singo Edan. Heru pun meminta kepada petugas keamanan untuk lebih serius menjalankan tugasnya.
"Yang pasti kami minta kepada aparat untuk tegas. Jangan sampe sepakbola malah jadi kehancuran," tambahnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Cronus Raih Juara Piala Bhayangkara 2016
Bola Indonesia 3 April 2016, 22:45
-
Walikota Anton Duduk Berbaur dengan Aremania
Bola Indonesia 3 April 2016, 22:25
-
Pesan Damai Tony Sucipto untuk Bobotoh
Bola Indonesia 3 April 2016, 15:36
-
Arema Siap Tunjukkan Makna Sportivitas untuk Indonesia
Bola Indonesia 3 April 2016, 13:47
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR