Bola.net - Winger Persebaya Surabaya, Oktafianus Fernando merasakan pengalaman menjadi selebgram selama sehari. Pasalnya, akun instagramnya sempat dipenuhi puluhan unggahan insta story.
Pengalaman itu dia rasakan ketika merayakan ulang tahunnya yang ke-27 pada 4 Oktober 2020 lalu. Dia kebanjiran ucapan dari pendukung Persebaya, Bonek dan Bonita.
"Kata istri tuh insta stroy kayak Awkarin, kayak selebgram, karena sampai titik-titik," ungkap Oktafianus Fernando dalam keterangan yang diterima Bola.net, Selasa (6/10/2020).
Sebenarnya, kata Ofan, pengalaman seperti itu bukan yang pertama kali terjadi. Hampir setiap tahun dia selalu mendapat ucapan selamat ulang tahun dan doa dari Bonek.
"Semoga doa yang baik-baik, harapan yang baik bisa terwujud," harap Ofan.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Kejutan dari Rekan Setim
Di sisi lain, Ofan juga kerap mendapat kejutan dari rekan setimnya saat latihan. Meskipun penuh keusilan dari rekan setimnya, dia merasa senang.
"Pasti senang, dan pasti banyak keseruan, karena tahu sendiri, kalau ulang tahun siap-siap dilempar es batu," jelas Ofan.
"Jadi ya seru sih karena tradisinya setiap tahun seperti itu," tandas pemain kelahiran Jakarta itu.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Winger Persebaya Rasakan Pengalaman Jadi Selebgram Selama Sehari
Bola Indonesia 6 Oktober 2020, 22:11
-
Momen Paling Berkesan Oktafianus Fernando Setelah Empat Musim Bela Persebaya
Bola Indonesia 6 Oktober 2020, 22:08
-
Cedera Paha, Bek Persebaya Arif Satria Harus Menepi
Bola Indonesia 6 Oktober 2020, 20:46
-
Sempat Down, Penggawa Persebaya Antusias Jalankan Program Latihan
Bola Indonesia 6 Oktober 2020, 20:23
-
Alasan Persebaya Tetap Latihan di Tengah Penundaan Shopee Liga 1 2020
Bola Indonesia 6 Oktober 2020, 18:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR