
Bola.net - Ada info baru seputar siapa calon asisten manajer Erik Ten Hag di Manchester United. Ada tiga mantan pemain yang dipertimbangkan sang manajer untuk membantunya di musim depan.
Perburuan manajer baru Manchester United sudah hampir selesai. Setan Merah dilaporkan sedikit lagi akan mempekerjakan Erik Ten Hag sebagai calon manajer baru mereka.
Beredar kabar bahwa Ten Hag meminta manajemen MU untuk mendatangkan asisten pelatih yang merupakan mantan pemain MU. Ia ingin sang mantan pemain membantunya memahami kultur tim barunya tersebut dan juga membantunya di ruang ganti.
The Telegraph melaporkan bahwa ada tiga nama yang kini dipertimbangkan Ten Hag menjadi calon asistennya. Siapa saja eks MU itu? Simak selengkapnya di bawah ini.
Tiga Pemain
Menurut laporan tersebut, tiga sosok sudah disetorkan Ten Hag ke meja manajemen MU. Ketiganya adalah Robin Van Persie, Jaap Stam dan Ruud van Nistelrooy.
Ketiga pemain ini merupakan tiga pemain yang ikonik bagi MU di jamannya. Selain itu mereka juga memiliki pengalaman melatih.
Selain itu faktor ketiganya berasal dari Belanda akan membantu Ten Hag untuk berkomunikasi dan menyalurkan apa yang ia inginkan ke para pemain MU.
Tidak Ada Keane
Banyak fans MU berharap Roy Keane masuk ke dalam daftar calon asisten manajer Ten Hag. Namun Ten Hag tidak mempertimbangkannya.
Keane diharapkan fans MU mampu mengasah mental para pemain Setan Merah. Pasalnya mereka dianggap kurang punya daya juang.
Namun sayangnya Ten Hag punya pertimbangan lain. Sehingga Keane tidak masuk dalam kandidat asistennya.
Segera Putuskan
Manchester United sendiri dilaporkan tidak lama lagi akan memutuskan siapa manajer baru mereka.
Setan Merah menargetkan paling lambat di awal April nanti mereka sudah mengikat calon manajer baru mereka.
Klasemen Premier League
(The Telegraph)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Peringatan untuk MU: Buruan Ikat Erik Ten Hag atau Ditikung Klub Lain
Liga Inggris 24 Maret 2022, 22:09
-
Jermain Defoe Ternyata Hampir Gabung Manchester United di Era Ferguson
Liga Inggris 24 Maret 2022, 22:00
-
Paul Pogba Belum Tutup Pintu untuk Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 24 Maret 2022, 21:41
-
Ronald Araujo Tolak Tawaran Kontrak Baru dari Barcelona, Mantap Gabung MU?
Liga Inggris 24 Maret 2022, 20:53
-
3 Mantan Pemain MU yang Jadi Calon Asisten Erik Ten Hag, Ada Roy Keane?
Liga Inggris 24 Maret 2022, 20:42
LATEST UPDATE
-
Mengapa Liam Rosenior Tak Langsung Debut Usai Resmi Tukangi Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 20:31
-
Manchester United Pilih Pelatih Interim Sampai Akhir Musim?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:58
-
Live Streaming Sassuolo vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 19:45
-
Liam Rosenior Boyong 3 Staf dari Strasbourg ke Chelsea, Debut Resmi di Piala FA
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:42
-
Daftar Pemain Voli Putra Surabaya Samator di Proliga 2026
Voli 6 Januari 2026, 19:31
-
IBL Indonesia 2026 Dimulai 10 Januari 2026, Total Gelar 137 Pertandingan
Basket 6 Januari 2026, 19:15
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:03
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40






















KOMENTAR