Dalam laga yang berlangsung di Old Trafford itu, peran De Gea sebagai penjaga gawang MU digantikan oleh kiper baru Sergio Romero. Hal ini menimbulkan spekulasi bahwa De Gea mungkin akan segera menjadi pemain Real Madrid.
"Saya tidak bisa mengatakan bahwa De Gea pasti bertahan, saya bukan bagian paling penting dalam urusan ini. Itu urusan pemain dan klub yang ingin membelinya," kata Van Gaal usai mengantar timnya menang 1-0 atas Spurs.
"Dia adalah pemain terbaik kami dan sudah tiga tahun dipilih oleh para fans. Jadi kami tak akan membiarkan ia pergi begitu saja," lanjut pelatih yang akan merayakan ulang tahunnya ke-64 tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
1 Shot on Target, Akurasi MU Perlu Diasah
Liga Inggris 8 Agustus 2015, 23:37 -
Beli De Gea dari MU, Real Madrid Siap Transfer 25 Juta
Liga Inggris 8 Agustus 2015, 23:31 -
MU vs Tottenham, Darmian Man of the Match
Liga Inggris 8 Agustus 2015, 23:30 -
Cedera, MU Kehilangan Phil Jones Selama Tiga Pekan
Liga Inggris 8 Agustus 2015, 23:05 -
Absen Lawan Tottenham, LvG: De Gea Tetap Bertahan
Liga Inggris 8 Agustus 2015, 22:50
LATEST UPDATE
-
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR