AVB dipecat oleh Tottenham bulan Desember lalu sebagai akibat buruknya performa tim dan kemudian digantikan oleh Tim Sherwood. Menurut Adebayor, dia sama sekali tak menyesal melihat AVB pergi dari White Hart Lane.
Akar permasalahannya adalah Adebayor tidak setuju dengan taktik AVB dan dia mengatakannya terang-terangan dalam sebuah sesi latihan.
"Dia punya ide dan saya berkata kepadanya: 'Ide Anda takkan membantu tim ini'," papar pemain 29 tahun Togo tersebut seperti dilansir AFP.
"Awalnya, saya menyampaikan hal itu empat mata. Namun, dia tak mau mendengarkan. Saya lalu mengatakannya di depan para pemain. Saya tak tahu itu benar atau salah. Saya hanya menyuarakan pendapat," pungkasnya.
Sebagai akibatnya, Adebayor kemudian dibekukan dari skuat. Namun, dia dikembalikan lagi oleh bos baru Sherwood ke starting line-up dan langsung mencetak enam gol dalam sepuluh pertandingan. [initial]
Sudah Baca?
- Sekilas 16 Besar UCL 2013/14: City vs Barcelona
- 10 Kiper Bergaji Termahal Sejagat
- Kisah Cinta Cristiano Ronaldo dan Real Madrid
- 10 Klub Terboros di Bursa Musim Dingin 2013/14
- Transfer Januari 2014 La Liga, Bundesliga, Serie A
- 10 Transfer Termahal EPL Januari 2014
- 14 Pemain Aktif Dengan Pengabdian Terlama
- 8 Gol Backheel Terbaik Persepakbolaan Italia
- Rekor Transfer Gelandang Spanyol
- 8 Keistimewaan Juan Mata
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Adebayor Ungkap Perseteruan Dengan AVB
Liga Inggris 8 Februari 2014, 17:39
-
Napoli Siap Tampung dua Pemain Terbuang Dari London Utara
Liga Italia 8 Februari 2014, 03:45
-
Adebayor Puji Peran Tim Sherwood Sebagai Pelatih
Liga Inggris 8 Februari 2014, 02:46
-
De Boer: Saya Ingin Latih Liverpool Atau Tottenham
Liga Inggris 7 Februari 2014, 23:51
-
Pardew: Newcastle Butuh Penampilan Terbaik Hadapi Chelsea
Liga Inggris 7 Februari 2014, 20:58
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR