Dalam wawancara dengan FCInterNews.it, membantah kabar yang menyebutkan bahwa kliennya bakal bergabung dengan raksasa Serie A, Inter Milan di bursa transfer musim panas ini.
"Dalam beberapa pekan terakhir, saya mendengar banyak rumor tentang kemungkinan transfer ke Inter. Semua itu tak benar, tak ada kontak sama sekali dengan Inter," ujar Kolar.
Sebaliknya, Kolar mengindikasikan bahwa Cech tak lama lagi bakal berkostum Arsenal. "(Transfer) ke Arsenal sudah tuntas? Saya tak bisa memberitahu lebih jauh," tukasnya.
Setelah bertahun-tahun menjadi kiper utama, posisi Cech di Chelsea akhirnya tergusur setelah kepulangan Thibaut Courtois dari masa pinjaman di Atletico Madrid musim panas tahun lalu. Hal inilah yang menyebabkan pemain asal Republik Ceko itu ingin angkat kaki dari Stamford Bridge. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setelah Mandzukic, Juventus Kejar Oscar dan Jovetic
Liga Italia 22 Juni 2015, 21:57
-
'Ivanovic Adalah Pengganti Sempurna John Terry'
Liga Inggris 22 Juni 2015, 21:16
-
Terry Sebut Sterling Layak Dihargai 50 Juta Pounds
Liga Inggris 22 Juni 2015, 19:35
-
John Terry Dukung Sterling Tinggalkan Liverpool
Liga Inggris 22 Juni 2015, 18:43
-
Terry: Pemain Chelsea Tak Ingin Petr Cech Pergi
Liga Inggris 22 Juni 2015, 18:31
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR