
Bola.net - Asa Juventus untuk mengamankan jasa Alejandro Garnacho di tahun depan sulit jadi kenyataan. Sang winger diklaim sang agen tidak akan dilepas oleh Manchester United.
Garnacho merupakan salah satu pemain muda yang bersinar di musim lalu. Ia berhasil menghantarkan tim muda Setan Merah memenangkan FA Youth Cup di musim lalu.
Kecemerlangannya membuat ia berhasil menembus tim utama MU. Ia sudah diberi debut di tim utama Setan Merah di musim lalu.
Performa apik Garnacho dilaporkan masuk pantauan Juventus. Si Nyonya Tua ingin membajak pemain Timnas Argentina itu.
Simak situasi transfer Garnacho di bawah ini.
Rencana Juventus
Menurut laporan yang beredar di Italia, Juventus sedang menyiapkan rencana pembajakan Garnacho.
Mereka dilaporkan ingin merekrutnya di tahun 2023. Karena pada tahun itu sang winger kontraknya habis di Manchester United.
Juventus berencana menjanjikan jam bermain reguler untuk sang winger. Jadi mereka berharap bisa mengamankan jasanya secara cuma-cuma di tahun depan.
Kata Sang Agen
Baru-baru ini, Calciomercato mencoba mengonfirmasi rumor tersebut kepada agen Garnacho. Sang agen menertawakan rumor tersebut.
Ia menyebut Manchester United sangat menghargai Garnacho. Jadi mereka tidak akan membiarkan sang winger pergi begitu saja.
"Saya rasa tidak akan mudah membajak Garnacho dari Manchester United, meski ada beberapa klub italia yang tertarik merekrutnya," ujarnya.
Masuk Pra Musim
Manajer baru Manchester United, Erik Ten Hag dilaporkan juga tertarik untuk memasukkan Alejandro Garnacho dalam skuatnya di musim depan.
Sang winger dilaporkan bakal diuji kemampuannya di pra musim Setan Merah nanti.
Klasemen Akhir Premier League
(Calciomercato)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diminati Newcastle dan Arsenal, Paulo Dybala Katakan Tidak
Liga Inggris 9 Juni 2022, 21:57
-
Berubah Pikiran, Juventus Putuskan Pertahankan Alvaro Morata?
Liga Italia 9 Juni 2022, 18:50
-
Agen Sebut Juventus Sulit Bajak Wonderkid Manchester United Ini
Liga Inggris 9 Juni 2022, 18:05
-
Ogah ke MU, Matthijs De Ligt Pilih Gabung Manchester City
Liga Inggris 9 Juni 2022, 17:08
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR