Bola.net - - Eks bek timnas Denmark Daniel Agger mengakui dirinya kangen bermain sepakbola di Anfield lagi bagi .
Hal tersebut ia ungkapkan setelah menjalani pertandingan amal para legenda Liverpool verus legenda Bayern Munchen di Anfield, pada hari Sabtu kemarin. Saat itu agger tampil bersama dengan mantan-mantan rekannya seperti Xabi Alonso, Steven Gerrard hingga Dirk Kuyt dan sejumlah legenda The Reds lainnya.
Agger sendiri membela Liverpool mulai tahun 2006. Ia angkat kaki dari Anfield pada tahun 2014 dan gabung klub lamanya Brondby.
Pada tahun 2016, ia membuat keputusan mengejutkan. Saat itu di usianya yang masih 31 tahun, ia memutuskan untuk gantung sepatu.
Berarti sekarang sudah empat tahun ia angkat kaki dari Liverpool dan dua tahun sejak ia memutuskan gantung sepatu. Agger pun ditanya apa hal yang paling dirindukannya setelah pensiun.
Ia pun mengaku rindu bermain bareng rekan-rekannya di Liverpool. Ia juga rindu bermain di hadapan puluhan ribu pendukung fanatik The Reds di Anfield.
“Berada dalam permainan, merasakan atmosfer dan bermain untuk sesuatu," tuturnya pada situs resmi klub.
“Ketika Anda keluar dari sepakbola, sulit untuk mereproduksi itu dalam hal apa pun yang Anda lakukan. Itu hal tersulit bagi saya. Selalu menyenangkan melihat orang-orang ini dan bermain bersama mereka bahkan terasa lebih baik," seru Agger.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Adaptasi Brilian Andy Robertson Bikin Milner Terkesan
Liga Inggris 26 Maret 2018, 22:57
-
Matthaus Puji Kejelian Klopp Dalam Pilih Pemain
Liga Inggris 26 Maret 2018, 22:24
-
Riise: Salah Lebih Baik dari Torres
Liga Inggris 26 Maret 2018, 21:22
-
Salah Dijagokan Jadi Pemain Terbaik Premier League Musim Ini
Liga Inggris 26 Maret 2018, 20:56
-
Agger Akui Dirinya Kangen Liverpool
Liga Inggris 26 Maret 2018, 20:27
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR