Bola.net - - Pelatih Arsenal, Arsene Wenger mengatakan bahwa dirinya memutuskan menarik keluar Alexandre Lacazette saat melawan West Brom karena menilai dia kelelahan jelang pertandingan berakhir.
Lacazette menjadi starter pada pertandingan yang digelar di Emirates Stadium, Selasa (26/9) dini hari tadi. Seakan membayar kepercayaan Wenger, penyerang Prancis tersebut tampil gemilang dan memborong dua gol kemenangan The Gunners.
Namun Lacazette tak menyelesaikan pertandingan tetap di atas lapangan. Untuk kesekian kalinya Wenger memutuskan untuk menarik Lacazette sebelum pertandingan berakhir. Pada menit ke-83, dia digantikan oleh Olivier Giroud.
"Saya menariknya keluar karena dia lelah," ungkap Wenger di laman resmi klub.
"Dia memiliki kesempatan untuk mencetak hattrick, tapi saya juga memberinya penalti. Jadi secara keseluruhan, yang anda inginkan adalah memenangkan pertandingan dan tak membuat perjudian karena bila mereka bangkit dan membuat skor jadi 2-1, kami bisa menjadi gugup," sambungnya.
"Jadi ketika semua orang sedikit lelah dan saat anda memiliki Giroud di bangku cadangan, anda tahu anda mungkin harus bertahan dari situasi bola-bola mati atau Giroud bisa juga mencetak gol ketiga," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Henry Terkait Persaingan Ibrahimovic dan Lukaku
Liga Inggris 26 September 2017, 22:26
-
Henry Terkesima Melihat Gol Morata ke Gawang Stoke
Liga Inggris 26 September 2017, 21:19
-
Aguero Diklaim Paling Sulit Dimatikan Ketimbang Kane, Lukaku dan Morata
Liga Inggris 26 September 2017, 20:15
-
Henry Puji Reaksi Lacazette di Pertandingan Lawan West Brom
Liga Inggris 26 September 2017, 17:01
-
'West Brom Tak Dapat Penalti Karena Kesalahan Mereka Sendiri'
Liga Inggris 26 September 2017, 14:25
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR