Bola.net - - Marcos Alonso berkeras bahwa para pemain sama sekali tidak terpengaruh dengan rumor yang beredar seputar Antonio Conte.
Setelah tim sempat melewati tiga laga tanpa kemenangan di semua kompetisi, beberapa laporan mengklaim sejumlah pemain di dalam tim tidak bahagia dengan cara pria Italia melatih.
Eks bos Juventus itu juga dikabarkan tengah mempertimbangkan untuk hengkang dari Stamford Bridge di musim panas, namun akhirnya justru mengikat kontrak baru berdurasi dua tahun.
Alonso kemudian menegaskan bahwa ia dan timnya sama sekali tidak terpengaruh dengan semua rumor tersebut.
"Kami sekarang semakin solid sebagai tim. Dalam momen sesulit apapun, akan bagus jika sebagai tim kami terus berjuang dan bekerja sama. Kami sudah melakukannya di beberapa pekan terakhir," tutur Alonso menurut Evening Standard.
Marcos Alonso
"Terkait rumor Conte, hal semacam ini selalu terjadi. Ada beberapa orang yang coba membuat tim goyah, coba membuat semuanya tak mudah untuk kami. Namun kami harus fokus berlatih, bermain dengan baik - dan itulah yang terpenting di akhir musim nanti."
Chelsea sendiri baru saja menelan kekalahan telak 0-3 dari AS Roma di Liga Champions semalam.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Chelsea, MU Tak Punya Niatan Balas Dendam
Liga Inggris 1 November 2017, 23:30
-
Peringatan Matic Untuk MU Jelang Lawan Chelsea
Liga Inggris 1 November 2017, 22:54
-
Liga Inggris 1 November 2017, 22:29

-
Matic Merasa Tak Perlu Buktikan Apapun Pada Chelsea
Liga Inggris 1 November 2017, 21:52
-
Conte Masih Jadi Bidikan Utama Milan
Liga Italia 1 November 2017, 20:49
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR