Terlepas dari posisi lowong yang ada di The Blues dan ketertarikannya pada Manchester United, Ancelotti rupanya tertarik untuk melanjutkan karirnya di Jerman, usai sempat menangani klub-klub Italia, Inggris, Prancis, dan Spanyol.
Bos Italia itu difavoritkan untuk menggantikan Josep Guardiola, yang diperkirakan akan mengumumkan pekan depan bahwa ia akan hengkang dari Allianz Arena di akhir musim.
Ancelotti sempat mengatakan bahwa ia tengah belajar bahasa Jerman.
"Bahasa Jerman memang amat sulit," jelas Ancelotti, sebagaimana dilansir oleh Daily Star.
"Namun jika itu bisa dilakukan oleh Giovani Trapattoni (mantan manajer Bayern-red), maka saya pasti juga bisa melakukannya."
Chelsea sendiri akan menghadapi Sunderland di Premier League akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sutton: Mourinho Kecewakan Dirinya Sendiri
Liga Inggris 18 Desember 2015, 23:14
-
Didier Drogba Dipanggil Kembali ke Chelsea
Liga Inggris 18 Desember 2015, 23:01
-
Eva Carneiro Kalahkan Chelsea dan Mourinho
Liga Inggris 18 Desember 2015, 22:55 -
Liga Inggris 18 Desember 2015, 21:40

-
Guus Hiddink Konfirmasi Soal Chelsea
Liga Inggris 18 Desember 2015, 21:19
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR