Sebagai manajer yang kenyang pengalaman, Ancelotti mengingat kembali masa-masa kerjanya di Chelsea. Secara umum ia mengatakan bahwa kinerjanya di Stamford Bridge nyaris tak bermasalah.
"Kesuksesan seorang manajer tergantung kepada hubungannya dengan para pemain. Namun hal itu tidak lantas membuat pelatih harus selalu menuruti pemainnya. Harus ada disiplin; ada aturan yang harus dipatuhi," jelas Don Carletto kepada The Times.
Selama di Chelsea, Ancelotti pernah bermasalah dengan satu orang pemain yang tidak disebutkan namanya. Chelsea era Ancelotti memang dikenal diisi para pemain dengan ego super besar.
"Kami (tim pelatih) sebenarnya tidak memiliki masalah, hanya sekali waktu di Chelsea. Seorang pemain tidak menunjukkan respek dan saya mencoba membunuhnya, tapi itu tak mungkin dilakukan. Pemain adalah milik klub dan kadang kita tidak bisa melakukan yang kita mau," imbuhnya. (espn/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Skuat Chelsea Untuk Hadapi Basel
Liga Champions 25 November 2013, 22:25
-
Chelsea Minati Duo Pilar Porto
Liga Inggris 25 November 2013, 22:02
-
Lampard Enggan Tiru Gaya Main Andrea Pirlo
Liga Inggris 25 November 2013, 20:46
-
Liga Inggris 25 November 2013, 20:05

-
Ancelotti Pernah Coba Bunuh Satu Pemain Chelsea
Liga Inggris 25 November 2013, 19:33
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR