
Bola.net - Sebuah saran diberikan Alan Shearer kepada Ole Gunnar Solskjaer. Ia menilai manajer Manchester United itu harus menyingkirkan Anthony Martial dari pos penyerang tengah MU.
Sejak musim lalu, Martial mendapatkan tugas baru di Manchester United. Ia diplot menjadi penyerang tengah Setan Merah, menggantikan Romelu Lukaku yang pindah ke Inter Milan.
Sempat tampil apik di musim lalu, performa Martial relatif jeblok musim ini. Penyerang asal Prancis itu minim memberikan kontribusi bagi lini serang Setan Merah.
Shearer menilai Martial memang tidak cocok menjadi penyerang tengah. "Saya membaca berita bahwa Martial ingin menjadi penyerang tengah United," buka Shearer kepada The Athletic.
Baca komentar lengkap striker legendaris Inggris itu di bawah ini.
Tidak Cocok
Shearer mengaku sudah lama mengamati permainan Martial. Ia menilai penyerang asal Prancis itu memang tidak cocok bermain sebagai penyerang nomor 9 di MU.
"Dia [Martial] melihat posisi penyerang nomor 9 sebagai posisinya. Namun saya tidak merasa demikian,"
"Dia sudah berada di klub ini selama enam tahun. Musim lalu memang menjadi musim terbaiknya, namun selama enam tahun ia tidak pernah mencetak lebih dari 20 gol di Liga dalam satu musim,"
Tidak Punya Naluri
Lebih lanjut, Shearer menilai Martial harus mempertimbangkan untuk mengubah posisinya di MU.
Ia menilai eks AS Monaco itu tidak memiliki insting dan naluri sebagai penyerang nomor 9.
"Saya tidak meliuhat ia memiliki rasa lapar dan hasrat yang besar untuk menjadi pemain No 9. Ia juga tidak mencetak banyak gol di posisi itu," ujarnya.
Beli Striker Baru
Menurut gosip yang beredar, Manchester United berencana untuk membeli striker baru di musim panas nanti.
Sosok Erling Braut Haaland dilaporkan menjadi pemain yang diincar Solskjaer di musim panas nanti.
(The Athletic)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ole Gunnar Solskjaer: Manchester United Sering Bikin Sulit Diri Sendiri dalam Undian
Liga Eropa UEFA 26 Februari 2021, 23:30
-
Senyum Sarkas Pemain AC Milan Saat Tahu Hasil Undian 16 Besar Liga Europa
Liga Eropa UEFA 26 Februari 2021, 23:01
-
Thomas Tuchel: Manchester United Ujian yang Besar Bagi Chelsea!
Liga Inggris 26 Februari 2021, 22:00
-
MU vs Milan di Babak 16 Besar Liga Europa, Netizen: Langsung Adu Penalti Aja Deh
Bolatainment 26 Februari 2021, 21:54
-
Nikola Milenkovic Tertarik Gabung Manchester United
Liga Inggris 26 Februari 2021, 21:00
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR