Robin van Persie dan Alex Song adalah dua pemain terbaik mereka musim lalu. Keduanya diganti Santi Cazorla, Olivier Giroud serta Lukas Podolski.
Banyak yang berharap The Gunners masih membeli pemain lagi di hari terakhir. Nyatanya mereka gagal mendapatkan tambahan.
Tetangga mereka Tottenham Hotspur malah membuat iri Gooners karena di hari deadline sanggup membeli dua pemain berkualitas dalam diri Clint Dempsey dan Hugo Lloris.
Salah satu sumber dalam Arsenal memberikan konfirmasi kepada ESPN, "Kami punya dana untuk dibelanjakan, dan Wenger diberi kebebasan menggunakannya."
"Namun Arsene merasa kami sudah melakukan tiga pembelian pemain. Dan pemain yang cedera seperti Diaby, Wilshere, Rosicky dan Sagna sudah hampir sembuh. Dia merasa sudah cukup."
Insider tersebut juga menambahkan bahwa pihaknya sama sekali tidak coba mendatangkan Michael Essien dari Chelsea. Dan Si Bison pun akhirnya ke Real Madrid di hari terakhir kemarin. (espn/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Kemenangan Pertama Arsenal Didapat di Anfield
Liga Inggris 2 September 2012, 21:48
-
Gerrard: Mourinho Inginkan Saya di Madrid
Liga Inggris 2 September 2012, 16:30
-
Preview: Liverpool vs Arsenal, Buru Kemenangan Perdana
Liga Inggris 2 September 2012, 07:30
-
Data dan Fakta: Liverpool vs Arsenal
Liga Inggris 2 September 2012, 06:07
-
Arsenal Bela Diri Perihal Kebijakan Transfer
Liga Inggris 2 September 2012, 03:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR