Bola.net - - Legenda Arsenal, Paul Merson mewanti-wanti mantan klubnya untuk tidak menjual Alexis Sanchez ke klub rival. Merson menyebut bahwa timnya tidak boleh mengulangi kesalahan yang sama saat mereka melepas Robin van Persie ke Manchester United.
Masa depan Alexis Sanchez di Arsenal memang tengah berada dalam tanda tanya besar. Sang pemain kabarnya menjadi incaran sejumlah klub top Eropa seperti Manchester City dan PSG pada musim panas ini saat kontraknya hanya menyisakan satu tahun lagi di Emirates Stadium.
Situasi Sanchez ini mirip dengan yang terjadi pada Robin van Persie pada tahun 2012 silam. Dengan sisa satu tahun di kontraknya, penyerang Timnas Belanda itu memutuskan untuk pergi ke Manchester United, di mana ia mempersembahkan trofi Juara EPL ke 20 bagi Setan Merah.
Robin Van Persie
Merson sendiri meminta agar jika Sanchez harus dijual, maka Arsenal tidak boleh menjualnya ke klub rival mereka. "Arsenal mungkin akan melepaskan Sanchez ke PSG besok. Namun masalah terbesarnya adalah Manchester City," buka Merson kepada Sky Sports.
"Jika ia pergi ke City maka para fans Arsenal akan mengamuk. Mereka akan memprotes keras kepada manajemen klub dan mempertanyakan mengapa mereka menjualnya ke klub rival."
"Jika dia pindah ke PSG, maka ia tidak akan terlihat lagi. Dia tidak akan kembali dan menyakiti klub. Namun jika dia pindah ke Manchester City maka situasinya sama seperti saat Robin van Persie pindah ke Manchester United." tandas legenda Arsenal tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Mungkin Akan Goda Di Maria
Liga Spanyol 12 Agustus 2017, 23:20
-
Pertukaran Joao Mario-Lucas Moura Semakin Dekat?
Liga Italia 12 Agustus 2017, 23:10
-
Xavi Tak Sangka Neymar Bisa Tinggalkan Barca
Liga Spanyol 12 Agustus 2017, 22:45
-
Emery Tak Tahu Apapun Soal Mbappe ke PSG
Liga Eropa Lain 12 Agustus 2017, 22:40
-
Jesus: Neymar Akan Senang Bermain di Liga Primer
Liga Inggris 12 Agustus 2017, 20:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR